Agus Eko

DK KPI Putuskan Azimah Subagijo Langgar Etika

JAKARTA-Ketua Dewan Kehormatan Komisi Penyiaran Indonesia (DK-KPI) Supiadin mengakui sudah mengambil keputusan terkait laporan dugaan pelanggaran etika oleh salah seorang anggota KPI, Azimah Subagijo. Keputusan tersebut sudah diserahkan kepada KPI yang seharusnya menginformasikan kepada masyarakat. “Sudah kami serahkan keputusan tersebut. Jadi ditanyakan
Wednesday 27 Jul 2016, 2 : 49 pm

Luar Biasa, Capital inflow Capai Rp128 Triliun

JAKARTA-Arus uang yang masuk ke dalam negeri (capital inflow) tanpa disadari ternyata cukup besar, yakni mencapai Rp128 triliun hingga 25 Juli 2016. “Banyak tawaran surat berharga dan pasar modal menarik ada tax amnesty, membuat optimisme cukup tinggi,” kata Gubernur Bank Indonesia (BI)
Wednesday 27 Jul 2016, 2 : 12 pm

Al Muzzammil Yusuf Gantikan Surahman Di MKD

JAKARTA-Pimpinan Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) dari Fraksi PKS Surahman Hidayat dicopot dari jabatan oleh Fraksi PKS. Selanjutnya Surahman Hidayat digantikan oleh Al Muzzammil Yusuf. Surat pergantian dari Fraksi PKS tersebut ditujukan kepada pimpinan DPR RI dan beredar di kalangan wartawan parlemen, Selasa
Tuesday 26 Jul 2016, 8 : 40 pm

Potensi Pasar Daun Tembakau Masih Diremehkan

JAKARTA-Pemerintah dinilai masih memandang remeh potensi pasar daun tembakau. Bahkan dalam RUU Pertembakauan, daun tembakau hanya dipandang sebatas masalah rokok semata. “Daun tembakau yang dihasilkan oleh petani hanya diidentikan sebagai bahan baku utama industri rokok,” kata pengamat ekonomi, Ichsanuddin Noorsy dalam diskusi
Tuesday 26 Jul 2016, 4 : 14 pm

Thamrin City Rangkul UKM Pasarkan Kerajinan Tenun Daerah

JAKARTA-Pusat belanja Thamrin City (Thamcit) mendorong para Usaha Kecil Menengah (UKM) terutama perajin tenun daerah dalam berbisnis dan memasarkan produknya. Dengan strategi ini UKM perajin tenun daerah mampu naik kelas menjadi perusahaan besar. “Para pengrajin tenun yang terdiri dari UKM berbagai daerah
Tuesday 26 Jul 2016, 3 : 15 pm

Ahok: Reklamasi Atas Perintah Undang-Undang

JAKARTA-Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) menegaskan reklamasi pantai utara Jakarta itu dilakukan atas perintah Undang-Undang (UU). Proyek reklamasi juga sangat diperlukan untuk pengembangan kawasan pantai utara Jakarta. “Bahkan dalam Keppres sudah diatur bentuk pulaunya,” katanya saat menjadi saksi untuk terdakwa
Monday 25 Jul 2016, 9 : 17 pm

MK dan DKPP Diminta “Cermati” PSU Pilkada Muna

JAKARTA– Mahkamah Konstitusi (MK) dan Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) didesak untuk memantau dan menginvestigasi hasil pelaksanaan Pemilihan Suara Ulang (PSU) di dua TPS Kabupaten Muna (Sulawesi Tenggara) pada 19 Juni 2016 lalu menyusul diketemukannya kembali sejumlah indikasi pelanggaran yang terjadi di
Monday 25 Jul 2016, 8 : 16 pm

Badan Pengkajian MPR Sepakati Amandemen Terbatas

JAKARTA-Ketua MPR Zulkifli Hasan mengungkapkan rapat gabungan pada 20 Juli 2016 telah menyepakati Lembaga Pengkajian menyampaikan hasil kajiannya kepada Badan Pengkajian. Hasil kajian itu akan disampaikan Badan Pengkajian dalam rapat gabungan. “Pada rapat gabungan mendatang tanggal 20 Agustus 2016, Badan Pengkajian akan
Monday 25 Jul 2016, 7 : 09 pm

Nasabah Tetap Tuntut BCA Finance Bertanggung Jawab

JAKARTA-Perusahaan multi finance, BCA Finance diduga “terlibat” menganiayai nasabahnya terkait dengan penagihan utang masalah kredit cicilan mobil. “Saya tidak punya urusan dengan penagih utang. Saya hanya berurusan dengan BCA Finance sebagai leasing mobil,” kata Natalia, ibu Edy Donald, korban penganiayaan penagih utang (debt
Sunday 24 Jul 2016, 8 : 41 pm

Lama Mandeg, Proyek SPAM Akhirnya Dikerjakan Menteri PUPR

JAKARTA-Kementerian PUPR segera mengerjakan mega proyek Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Umbulan yang telah direncanakan selama 43 tahun lalu. Komitmen realisasi ditandai dengan penandatanganan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Badan Usaha (KPBU) SPAM Umbulan antara Pemerintah Provinsi Jawa Timur dengan PT Meta Adhyta
Friday 22 Jul 2016, 11 : 43 pm

Ahok Bukan Kader, PDIP Takkan Dukung Di Pilgub DKI Jakarta

JAKARTA-PDI Perjuangan (PDIP) diyakini tidak akan mengusung Basuki Tjahja Purnama (Ahokl yang maju lewat jalur independen. “Logikanya memang begitu. Banyak hal yang akan dipertimbangkan PDIP untuk tidak memilih petahana itu meski dikatakan Ahok adalah calon kuat saat ini,” kata Peneliti Utama LIPI,
Thursday 21 Jul 2016, 11 : 15 pm

Akhir 2016, Kredit Bisa Tumbuh Sampai 12%

JAKARTA–Bank Indonesia (BI) mengungkapkan pertumbuhan kredit perbankan pada kuartal pertama tercatat sebesar 8%. Pertumbuhan ini masih jauh dari target yang berada di kisaran 12%-14%. Namun begitu pertumbuhan kredit pada semester kedua bisa meningkat. “Jadi kita harapkan akan ada pertumbuhan kredit yang lebih
Thursday 21 Jul 2016, 8 : 57 pm

Vaksin Palsu Akibat Distribusi Obat Terlalu Longgar

JAKARTA–Komisi IX DPR menilai pangkal masalah terbongkarnya vaksin palsu harus menjadi evaluasi terhadap regulasi industri farmasi di Indonesia. Apalagi vaksin palsu ini sudah beredar selama 13 tahun. Terbongkarnya distribusi vaksin palsu membuka borok buruknya sistem pengawasan dan distribusi obat. ”Panja ini terbentuk
Thursday 21 Jul 2016, 6 : 24 pm

Zulkifli Hasan: KPI Harus Perketat Tayangan Media

JAKARTA-Ketua MPR RI Zulkifli Hasan menerima 9 komisioner Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) yang baru terpilih. Selain perkenalan dengan para komisioner. Dalam pertemuan KPI diminta memperkuat pengawasan tayangan media. “Kalian ini masih muda-muda, semoga kalian bisa melakukan tugas pengawasan terhadap media lebih baik
Wednesday 20 Jul 2016, 10 : 29 pm

Hafiz: Serap Dana Tax Amnesty Tak Perlu Izin DPR

JAKARTA-Rencana Meneg BUMN Rini Soemarno mengajukan skema agar BUMN ikut berpartisipasi menampung dana Tax Amnesty dinilai tak masalah, karena sudah sesuai aturan. Artinya tidak harus meminta izin terlebih dahulu kepada DPR. “Tampung Tax Amnesty tidak perlu ijin DPR karena itu sudah diatur
Wednesday 20 Jul 2016, 7 : 15 pm

Pecat Fahri Sewenang-Wenang, Sidang Etik MKD DPR Muncul

JAKARTA-Pengadilan Negeri Jakarta Selatan melanjutkan sidang kasus pemecatan Fahri Hamzah. Sidang berlangsung dengan salah satu agendanya penyampaian bukti surat dan dokumen dari Penggugat. Fahri Hamzah yang dirugikan atas pemecatan dirinya sebagai anggota PKS selain mengajukan gugatan PMH di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.
Wednesday 20 Jul 2016, 7 : 05 pm

Ketua MPR Harap Suhardi Maksimal Berantas Terorisme

JAKARTA-Presiden Joko Widodo melantik Komjen (Pol) Suhardi Alius menjadi Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) yang baru. Suhardi menggantikan posisi Jenderal Tito Karnavian yang kini menjadi Kapolri. Atas pelantikan ini, Ketua MPR RI Zulkifli Hasan mengucapkan selamat kepada Suhardi. Zulkifli berharap Suhardi
Wednesday 20 Jul 2016, 1 : 16 pm

DPR Heran BUMN Mau Ikut Tampung Dana Tax Amnesty

JAKARTA-Kalangan DPR mengkritisi rencana Meneg BUMN Rini Soemarno melibatkan BUMN untuk menampung dana Tax Amnesty. Bahkan Rini menyiapkan dua skema untuk menampung dana tersebut, yakni melalui investasi jangka panjang dan jangka pendek. “Harus sesuai konstitusi, gak bisa main labrak sana sini begitu
Tuesday 19 Jul 2016, 7 : 56 pm

Proyek Jalan Tol Turunkan Angka Kemiskinan di Jatim

SURABAYA-Derasnya pembangunan proyek jalan tol ternyata berdampak positif pada pengangguran. Sehingga menurunkan angka kemiskinan. “Proyek tol membuka lapangan kerja. Sehingga menyerap banyak tenaga kerja,” kata Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Jatim, Teguh Pramono, Selasa (19/7/2016). Selain itu, kata Teguh, turunnya. angka kemiskinan juga
Tuesday 19 Jul 2016, 3 : 20 pm

Ketua MPR: Ada Vaksin Palsu, BPOM Ngapain Aja?

JAKARTA-Ketua MPR RI Zulkifli Hasan menyayangkan adanya rumah sakit yang memberi vaksin palsu bagi sejumlah bayi. Tindakan itu merupakan kejahatan yang luar biasa. Karena itu meminta kepada pemerintah dan penegak hukum untuk dapat menumpasnya. “Itu kejahatan luar biasa apalagi kena ke rumah
Tuesday 19 Jul 2016, 2 : 27 pm

Benahi Tataniaga Peredaran Obat dan Vaksin

JAKARTA-Presiden Jokowi diminta membenahi distribusi dan tata niaga obat, termasuk vaksin. Hal ini karena jaringan mafia obat telah membuat harga vaksin menjadi mahal. “Pejabat Kementerian Kesehatan diduga terlibat permainan mafia obat. Karena itu tak boleh lepas tanggung jawab. Ibarat seorang dokter, saat
Tuesday 19 Jul 2016, 9 : 49 am

Kasus Vaksin Palsu, Publikasikan RS Malah Pancing Masalah

JAKARTA-Membuka nama-nama rumah sakit (RS) yang menggunakan vaksin palsu justru memancing masalah baru. Fokus pemerintah harusnya membekuk habis jaringan vaksin palsu. Kecuali nanti terbukti secara institusi rumah sakit itu terlibat menjadi bagian dari jaringan pengedaran vaksin palsu, maka baru layak RS tersebit
Monday 18 Jul 2016, 8 : 41 pm

Golkar Kecam Keras Aksi Kudeta Militer di Turki

JAKARTA-Kudeta militer di Turki tidak bisa dibenarkan dengan cara apapun. Apalagi kudeta itu sampai menewaskan ratusan warga sipil. Karena itu Partai Golkar mengutuk keras cara-cara inkonstitusional. “Ada cara yang lebih demokratis dan prosedural dalam meraih kekuasaan negara dan pemerintahan” kata Ketua Umum
Monday 18 Jul 2016, 3 : 48 pm

Green Hospital Bisa Jadi Ikon Baru Pangkalpinang

JAKARTA-Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI mengapresiasi kepala daerah yang berinisiatif membangun rumah sakit yang baik dan berkuaitas untuk warganya. Karena dengan hadirnya rumah sakit yang baik dan berkualitas, kesehatan masyarakat juga akan semakin baik. “Kita apresiasi kepala daerah yang berinisiatip membangun rumah
Sunday 17 Jul 2016, 3 : 30 pm

Kecam Teror, Golkar Desak Pemerintah Lindungi WNI di Prancis

JAKARTA-Ketua Umum Partai Golkar, Setya Novanto mengkutuk keras aksi teror yang terjadi di Nice, Prancis. Insiden tersebut menewaskan 80 orang. “Sungguh tindakan teror itu merupakan aksi yang tidak berperikemanusiaan dan biadab. Apalagi aksi terjadi pada peringatan kemerdekaan Prancis,” ujar Novanto di Jakarta,
Friday 15 Jul 2016, 11 : 46 pm

F-PKB: Cari Solusi, Bukan Saling Tuding Soal Macet

JAKARTA-Kemacetan parah yang kerap terjadi saat mudik lebaran bukan kesalahan atau tanggung jawab satu kementerian saja. Karena itu, tidak elok jika antar kementerian saling menyalahkan, seperti yang dilakukan Kementerian Perhubungan (Kemhub) yang menuding Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (KemenPUPR) sebagai pihak
Thursday 14 Jul 2016, 7 : 35 am

Ada Agenda Politik, Rano Temui Luhut Panjaitan?

JAKARTA-Gubernur Banten Rano Karno tiba-tiba saja menemui Menteri Koordinator Bidang Hukum, Politik dan Kemananan (Kemenkopolhukam) Luhut B Panjaitan di kantor Kemenkopolhukam, Jakarta, Rabu (13/7) pagi. Keberadaan orang nomor satu di Banten itu diketahui, berdasarkan pantauan sumber di lingkungan Kemenkopolhukam. Sumber yang meminta
Wednesday 13 Jul 2016, 11 : 49 am

Rano Cermati 6 Proyek Infrastruktur Strategis

JAKARTA-Gubernur Banten Rano Karno menggelar rapat terbatas (ratas) terkait enam proyek infrastruktur strategis. Proyek itu antara lain, progres pembangunan Tol Serang-Panimbang, Waduk Karian dan Sindangheula, pembangunan kota Satelit Maja, rencana pembangunan tempat pembuangan sampah terpadu dan terminal agroindustri. Rapat terbatas tersebut berlangsung
Tuesday 12 Jul 2016, 12 : 51 pm

Rano Tancap Gas Bangun Banten Paska Lebaran

JAKARTA-Gubernur Banten, Rano Karno berjanji segera tancap gas membangun Banten seusai Idul Fitri 1437 H. Apalagi dirinya sudah empat tahun memimpin Banten. “Saya sudah dua kali open house di sini. Ditambah lagi momen Idul Fitri merupakan momen yang sangat tepat untuk bersilaturahmi
Sunday 10 Jul 2016, 6 : 22 pm

Maju Lewat Parpol, Ahok Akan Dapat “Keuntungan”

JAKARTA-Permintaan Partai Golkar terhadap Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) melalui maju partai politik pada Pilkada DKI Jakarta 2017 dinilai pilihan yang sangat rasional. Bahkan dengan menggandeng parpol, maka Ahok akan banyak mendapat “keuntungan”. “Apalagi antara Teman Ahok dan partai politik
Sunday 10 Jul 2016, 1 : 42 pm

Ketua MPR : Husni Kamil Sosok Berintegritas

JAKARTA-Ketua MPR Zulkilfli Hasan menyampaikan belasungkawa atas wafatnya Ketua KPU Husni Kamil Manik, Kamis (7/7) malam. Zulkifli berharap almarhum tenang di sisi-Nya. “Berduka sedalam dalamnya atas wafatnya saudaraku, sahabat kami Ketua KPU Husni Kamil Manik. Semoga seluruh amal baiknya diterima di sisi
Friday 8 Jul 2016, 10 : 19 am

Ketua MPR: Terorisme Takkan Menang Lawan Agama

JAKARTA-Ketua MPR Zulkifli Hasan menegaskan tidak ada tempat bagi teroris di negara Indonesia yang berbasis Pancasila. Karena it7 terorisme bisa dilawan bersama-sama selama masyarakat bersatu, tidak terpecah belah. “Kita tidak boleh kalah, mari sama-sama hadapi bersama-sama,” katanya saat membuka open house di
Wednesday 6 Jul 2016, 6 : 03 pm

Oesman Sapta Kecam Keras Aksi Teror Jelang Lebaran

JAKARTA-Wakil Ketua MPR Oesman Sapta Odang (OSO) mengecam keras aksi terorisme menjelang Idul Fitri 1437 H. Oleh karena itu aparat diminta bertindak cepat. “Peristiwa bom itu sudah menjadi fenomena dunia. Karena itu perlu kewaspadaan dan antisipasi sejak dini,” katanya disela-sela open house
Wednesday 6 Jul 2016, 2 : 01 pm

Rano Bersama Jokowi Beri Sembako Warga Kampung Salahaur

JAKARTA-Gubernur Banten, Rano Karno dan istri mendamping Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana Joko Widodo saat berkunjung ke wilayahnya, Senin (4/6) kemarin. Kehadiran orang nomor satu di negeri ini menghebohkan ratusan warga kampung Salahaur, Kelurahan Cijoro Lebak,Kecamatan Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Banten.
Tuesday 5 Jul 2016, 1 : 16 pm

Diminta Mundur, Menhub Dinilai Gagal Benahi Managemen Arus Mudik

JAKARTA-Kementerian Perhubungan dinilai gagal memberi pelayanan publik terutama masalah mudik lebaran. Alasannya para pemudik tujuan Jawa Tengah dan Jawa Timur menderita akibat dari jebakan kemacetan berjam-jam. “Pemerintahan Jokowi gagal dalam membenahi manajemen arus mudik 2016 ini. Sudah semestinya pejabat yang bertanggungjawab dalam
Tuesday 5 Jul 2016, 3 : 46 am

Tampilkan Yokai Watch, Baywalk Mall Ajak Siswa Manfaatkan Liburan

JAKARTA-Baywalk Mall Pluit menggelar sejumlah kegiatan terkait musim liburan sekolah dan Festival Jakarta Great Sale (FJGS) 2016. Apalagi dunia anak-anak tak bisa dipisahkan dengan kegembiraan. Tak hanya itu Baywalk Mall Pluit juga menggelar pesta belanja yang mempersembahkan berbagai acara menarik terkait dengan
Sunday 3 Jul 2016, 1 : 58 am

RUU Perpajakan Ditargetkan Selesai Akhir 2016

JAKARTA-Setelah UU Tax Amnesty (TA) disahkan, kini DPR berkonsentrasi membahas Rancangan Undang-Undang Ketentuan Umum Perpajakan (KUP). Langkah ini sebagai upaya pembenahan sistem perpajakan nasional untuk mendukung kebijakan pengampunan pajak. “Dengan begitu maka data wajib pajak ke depan akan semakin akurat dan terus
Saturday 2 Jul 2016, 3 : 15 am
1 135 136 137 138 139 187