Pertemuan LPS se Dunia, Hafisz: Asing Makin Yakin Kekuatan Industri Keuangan Indonesia

Wednesday 21 Aug 2019, 8 : 27 pm

Dia menyebutkan, dalam kesempatan ini hadir sejumlah peserta seminar dari LPS berbagai negara. Seperti LPS Turki, Korea, Malaysia, Thailand, Laos, Hong Kong, India, dan Toronto Center.

Kemudian dari Asosiasi Internasional Penjamin Simpanan atau The International Association of Deposit Insurers (IADI), bankir, dan para bankir. Kegiatan yang berlangsung selama dua hari ini membahas dan mengulas seputar ekonomi global hingga langkah bank melakukan resolusi.

“Total peserta kurang lebih ada 200 orang dan ini memang dalam lingkup bidang keuntungan dan perbankan. Topik kali ini membahas tiga hal,” sebutnya.

Dikatakannya, selain sebagai wadah berbagi pengalaman, seminar ini juga bertujuan untuk meningkatkan kapasitas dan kemampuan sumber daya manusia (SDM) yang ada LPS.

Selain itu juga untuk mengenalkan tugas, fungsi, dan peran LPS dalam keuangan. “Ini juga bagian dari upaya untuk mengenal LPS dalam menjaga peran aktif dalam menjaga stabilitas sistem keuangan baik di tinkat Indonesia, regional, maupun di tingkat dunia,” imbuhnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Don't Miss

turis asing

Gaet Turis Asing, Pemerintah Siapkan Golden Time di Bandara Ngurah Rai

JAKARTA-Pemerintah Indonesia benar-benar memberikan service terbaik untuk menambah jumlah turis

DPP GMNI Kirim Surat ke Kemenkumham, Pertanyakan Posisi Basarah dan Soekarwo

JAKARTA-DPP Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) mengirim surat kepada Kementerian