A Man Called Ahok

Mulai Belitung Hingga Jakarta, Ahok Dihantam Isu SARA

JAKARTA-Saksi meringankan yang dihadirkan Tim Advokasi Bhineka Tunggal Ika Basuki Tjahaja Purnama (BTP) Juhri, S. Pd. I, SH, mengaku isu agama, suku dan ras (SARA) sudah dipakai oleh lawan-lawan politik Basuki Tjahaja Purnama ketika dirinya mencalonkan diri sebagai Gubernur Provinsi Bangka Belitung tahun 2007. Karenanya,
Wednesday 15 Mar 2017, 12 : 23 am

Glenn Fredly: Kita Dukung Orang Baik Pimpin Jakarta

JAKARTA-Musisi papan atas Indonesia, Glenn Fredly berharap agar pemimpin Jakarta mendatang harus jatuh ke tangan orang baik yang menganggap jabatan itu sebagai amanah. Salah satu cirinya, menolak tegas politik uang (money politcs). “Saya percaya, mendukung orang baik itu penting. Kalau sampai hari
Tuesday 31 Jan 2017, 2 : 28 am

Bertha: Islam Agama Yang Demokratis

JAKARTA-Penyanyi senior yang juga instruktur vocal Etha Herawati yang akrab dipanggil dengan Bertha mengeritik keras sikap sekelompok orang yang mengatasnamakan agama untuk kepentingan politik jangka pendek. Pasalnya, Islam itu agama yang sangat demokratis serta toleran terhadap siapapun dan apapun. “Dalam Alquran itu
Saturday 28 Jan 2017, 4 : 44 pm

Wayan: Persidangan Ahok Jadi Arena ‘Penganiayaan’

JAKARTA-Anggota Tim Advokasi Bhineka Tunggal Ika Basuki Tjahaja Purnama (BTP), I Wayan Sudirta menegaskan sejumlah saksi fakta yang dihadirkan pada sidang ketujuh kasus dugaan penistaan agama dengan terdakwa Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) tidak dapat membuktikan kesaksiannya bahwa Gubernur Petahana DKI Jakarta itu
Saturday 28 Jan 2017, 2 : 58 am

Kualitas Saksi Fakta Rendah, Indikator Ahok Bebas dari Segala Tuntutan Hukum

Oleh: Petrus Salestinus Persidangan kasus penistaan agama oleh Pengadilan Negeri Jakarta Utara dengan terdakwa tunggal Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok, hingga hari ini memasuki persidangan ke 6 (enam). Namun demikian Jaksa Penuntut Umum (JPU) belum bisa menghadirkan saksi-saksi fakta yang memenuhi syarat
Tuesday 17 Jan 2017, 9 : 01 pm

Tabayyun Latar Belakang Buku ‘A Man Called Ahok’

JAKARTA-Tabayyun dalam kehidupan sehari-hari di Agama Islam sangat penting. Apalagi menyangkut pokok permasalahan yang belum jelas dan kesimpangsiuran. Untuk itu mencari kejelasan tentang sesuatu hal, hingga jelas benar keadaannya wajib dilakukan oleh umat Islam. Hal ini yang menjadi alasan oleh Rudi Valinka
Tuesday 17 Jan 2017, 7 : 19 am