BNI Syariah

BSI Lakukan Auto Migrasi Untuk Nasabah ex-BNIS

JAKARTA-Bank syariah terbesar di Indonesia, PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) melakukan prosesroll-out atau auto-migrasi rekening terhadap lebih dari 1 juta rekening nasabah ex BNI Syariah pada 9-10 Agustus 2021. Direktur Utama BSI, Hery Gunardi menyampaikan proses auto migrasi bertujuan untuk mengintegrasikan
Wednesday 11 Aug 2021, 12 : 30 pm
Chief of Economist Bank Syariah Indonesia (BSI), Banjaran Surya Indrastomo

Merger Bank Syariah Dorong Pertumbuhan Perbankan Syariah

JAKARTA-Tiga bank syariah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) resmi melakukan merger mulai Februari 2021 lalu. Ketiga Bank tersebut yaitu Bank Syariah Mandiri, BRI Syariah, dan BNI Syariah dilebur menjadi Bank Syariah Indonesia (BSI). Kebijakan merger tersebut selaras dengan Masterplan Ekonomi dan Keuangan Syariah
Monday 10 May 2021, 9 : 04 pm

Bidik Dana Rp3 Triliun, BBTN Sasar Calon Nasabah Middle-up

JAKARTA-Guna dapat menghimpun tambahan dana pihak ketiga (DPK) sebesar Rp3 triliun di tahun ini, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BBTN) akan lebih fokus menyasar calon nasabah kelas ekonomi menengah ke atas, serta para pelaku usaha dan profesional muda. Pernyataan itu disampaikan
Wednesday 24 Feb 2021, 12 : 10 am

Perubahan Kelompok Bank Sesuai Modal Inti Bakal Eliminasi Bank BUKU 1 dan 2

JAKARTA-Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berencana untuk mengubah pengelompokan bank sesuai modal inti, sehingga bank-bank yang sebelumnya dikelompokkan dalam Bank Umum Berdasarkan Kegiatan Usaha (BUKU) menjadi Kelompok Bank Berdasarkan Modal Inti (KBMI). “Kami ingin membuat pengelompokan baru, yang ini tentunya untuk kepentingan-kepentingan pengawasan
Thursday 18 Feb 2021, 3 : 36 pm

Inilah Profil Lima Dewan Direksi LPI

JAKARTA-Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengumumkan lima orang figur yang akan menduduki jajaran Dewan Direksi Lembaga Pengelola Investasi (LPI) atau Indonesia Investment Authority (INA) di teras belakang, Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (16/02/2021). Berikut profil kelima figur tersebut: 1. Ridha Wirakusumah, sebagai Ketua
Tuesday 16 Feb 2021, 11 : 39 am

Harga Saham Naik tak Wajar, Ini Penjelasan BANK ke BEI

JAKARTA-Merespons pertanyaan PT Bursa Efek Indonesia (BEI) terkait pergerakan harga saham yang berada di luar kebiasaan (UMA), manajemen PT Bank Net Indonesia Syariah Tbk (BANK) mengaku tidak mengetahui adanya informasi atau fakta material yang mempengaruhi nilai efek perseroan. Pernyataan tersebut disampaikan Head of
Tuesday 9 Feb 2021, 5 : 40 pm

Sentimen Commodity Supercycle Dongkrak HBA Februari ke USD87,79 per Ton

JAKARTA-Harga Batubara Acuan (HBA) bulan Februari 2021 mengalami kenaikan seiring sentimen yang dibentuk oleh supercycle komoditas (commodity supercylce). HBA Februari ditetapkan sebesar USD87,79 per ton atau reli sebanyak 15,7% dari bulan sebelumnya sebesar USD75,84 per ton. “Adanya sentimen commodity supercycle, antara lain
Friday 5 Feb 2021, 11 : 55 pm

Tak Berkontribusi Sejak Beroperasi, PTBA Likuidasi Cucu Usaha

JAKARTA-PT Bukit Asam (Persero) Tbk (PTBA) hari melaporkan kepada Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terkait penutupan dan likuidasi PT Internasional Prima Cemerlang (IPCem) yang merupakan entitas anak PT Internasional Prima Coal (IPC), sedangkan kepemilikan PTBA di IPC sebesar 51 persen. Berdasarkan surat PTBA
Friday 5 Feb 2021, 8 : 53 pm

Menag Sambut Baik Peresmian Bank Syariah Indonesia

JAKARTA-Presiden Joko Widodo meresmikan secara virtual berdirinya PT Bank Syariah Indonesia (Persero) Tbk sebagai hasil penggabungan tiga bank syariah Himbara (Himpunan Bank Milik Negara), di Istana Negara, Jakarta pada Senin (01/02) siang tadi. Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas yang turut hadir dalam
Tuesday 2 Feb 2021, 4 : 51 pm

BSI Harus Mampu Jadi Barometer Perbankan Syariah di Indonesia

JAKARTA-Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta Bank Syariah Indonesia (BSI) berkontribusi besar terhadap pengembangan ekonomi syariah di Indonesia. Hal ini diungkapkannya saat meresmikan bank tersebut, di Istana Negara, Jakarta, Senin (01/02/2021) siang. “Saya menaruh harapan besar agar Bank Syariah Indonesia ini memberikan kontribusi
Monday 1 Feb 2021, 9 : 50 pm

BNI Syariah Raih Penghargaan Most Trusted CGPI

JAKARTA-BNI Syariah meraih penghargaan sebagai Most Trusted Company Based on Corporate Governance Perception Index (CGPI) dari Majalah Swa. Penghargaan ini dilangsungkan dalam acara penganugerahan “CGPI Award 2020” yang mengambil tema “Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Good Corporate Governance (GCG)” di Hotel Shangrila,
Sunday 20 Dec 2020, 7 : 35 pm

BBRI Setujui Rencana Penggabungan BRIS, BNI Syariah dan Mandiri Syariah

JAKARTA-Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS-LB) PT Bank BRIsyariah Tbk (BRIS) menyetujui penggabungan BRIS, PT BNI Syariah dan PT Bank Mandiri Syariah menjadi PT Bank Syariah Indonesia Tbk. Berdasarkan laporan hasil RUPS-LB BRIS yang dilansir di Jakarta, Selasa (15/12), BNI Syariah
Tuesday 15 Dec 2020, 9 : 01 pm

Genjot Pembiayaan Mikro, BNI Syariah Gandeng PT Digital UMKM Indonesia

JAKARTA-BNI Syariah melakukan Penandatangan Perjanjian Kerjasama (PKS) dengan PT Digital UMKM Indonesia, di Kantor Pusat BNI Syariah, Selasa (1/12). Kerjasama ini diharapkan bisa menjadi bisnis model dalam penyaluran pembiayaan mikro kepada calon nasabah dengan skema kemitraan. Acara ini dilatarbelakangi kesadaran masyarakat untuk
Friday 4 Dec 2020, 1 : 58 pm

BNI Syariah Sosialisasikan Transformasi Layanan Hasanah Ultimate Service

JAKARTA-BNI Syariah menggelar Webinar Hasanah Ultimate Service dengan tema “a Mindful Service” di Kantor Pusat BNI Syariah, Jumat (13/11). Acara yang dihadiri lebih dari 1700 peserta ini bertujuan sebagai sarana sosialisasi transformasi layanan Hasanah Ultimate Service BNI Syariah ke nasabah dan masyarakat.
Sunday 15 Nov 2020, 10 : 53 pm

Direksi BRIS Janji Segera Penuhi Aturan Free Float 7,5%

JAKARTA-Jajaran direksi PT Bank BRIsyariah Tbk (BRIS) berjanji akan segera memenuhi ketentuan jumlah saham beredar di publik (free float) minimal 7,5 persen, lantaran pasca merger dengan PT Bank Syariah Mandiri dan PT Bank BNI Syariah kepemilikan investor di BRIS mengalami dilusi. Pernyataan
Friday 6 Nov 2020, 1 : 01 pm

BNI Syariah Sediakan Layanan Pembiayaan Konsumer kepada Pengurus dan Anggota MUI

JAKARTA-BNI Syariah melakukan Penandatanganan Perjanjian Kerjasama dengan Majelis Ulama Indonesia (MUI) tentang penyaluran pembiayaan konsumtif dan payroll di Kantor Pusat BNI Syariah, Selasa (27/10). Dengan kerjasama ini BNI Syariah berharap bisa memberikan produk dan layanan terbaik bagi segenap pengurus dan anggota MUI
Thursday 29 Oct 2020, 1 : 33 am

BNI Syariah Raih Penghargaan Sangat Bagus di 25th Infobank Awards 2020

JAKARTA-BNI Syariah meraih penghargaan sebagai bank dengan kinerja sangat bagus untuk kategori modal inti Rp1 triliun sampai Rp5 triliun dalam ajang 25th Infobank Awards 2020. Penghargaan ini diberikan secara virtual dalam acara E-Awarding 25th Infobank Awards 2020 dengan tema Traditional Banks vs
Monday 5 Oct 2020, 7 : 16 pm

BNI Syariah Salurkan Pembiayaan Rp175 Miliar ke PT Pertamina Trans Kontinental

JAKARTA_BNI Syariah melakukan penandatangan akad plafon pembiayaan investasi dengan PT Pertamina Trans Kontinental senilai Rp175 miliar, Kamis (1/10). Pembiayaan investasi 1 unit kapal transko taurus small II Tanker ini dilakukan dengan skema refinancing syariah sedangkan untuk 2 unit kapal harbour tug 3200HP
Saturday 3 Oct 2020, 2 : 50 am

BNI Syariah Salurkan Pembiayaan Rp400 Miliar ke PT Medco Power Indonesia

JAKARTA-BNI Syariah melakukan penandatangan akad pembiayaan musyarakah modal kerja dengan PT Medco Power Indonesia dengan total Rp400 miliar di Kantor Pusat BNI Syariah, Jakarta, Jumat (25/9). Pembiayaan modal kerja ini bertujuan untuk corporate financing yang digunakan untuk tambahan modal kerja; dan biaya
Saturday 26 Sep 2020, 7 : 21 pm

BNI Syariah Dukung Layanan Digitalisasi Asosiasi Haji dan Umrah Amphuri

MALANG-BNI Syariah mendukung layanan digitalisasi Asosiasi Muslim Penyelenggara Umrah dan Haji Republik Indonesia (Amphuri) dalam acara Musyawarah Nasional (Munas) V Amphuri International Business Forum (AIBF). Acara Munas Amphuri ini diselenggarakan di Hotel Singhasari, Batu, Jawa Timur 18-20 September 2020. Hadir dalam acara
Sunday 20 Sep 2020, 12 : 20 am

BNI Syariah Targetkan Penjualan Sukuk Ritel SR013 Sebesar Rp75 Miliar

JAKARTA-BNI Syariah resmi ditunjuk oleh Direktorat Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko (DJPPR) Kementerian Keuangan sebagai mitra distribusi baru penjualan surat berharga syariah negara ritel atau Sukuk Ritel SR-013. Dalam penjualan perdana SR013, BNI Syariah menargetkan penjualan sebesar Rp75 miliar. Direktur Utama BNI
Saturday 29 Aug 2020, 11 : 26 am

BNI Syariah Raih Penghargaan Indonesia Best Bank Award

JAKARTA-BNI Syariah meraih penghargaan sebagai bank berpredikat “sangat sehat” pada kategori syariah BUKU II dan III dari Warta Ekonomi. Penghargaan ini diberikan secara virtual dalam acara Indonesia Best Bank Award 2020 “Facing the Uncertainty & Transforming Business Sustainability”. Penghargaan ini diberikan oleh
Friday 21 Aug 2020, 9 : 19 pm

BNI Syariah Percepat Penyelesaian Pembiayaan Bermasalah Melalui Jalur Litigasi

JAKARTA-BNI Syariah mengoptimalkan penyelesaian pembiayaan bermasalah melalui jalur litigasi. Hal ini dilakukan dengan menggandeng Pengadilan Agama dalam hal pelaksanaan proses sita eksekusi dan gugatan sederhana. Terkait hal tersebut, BNI Syariah menggelar webinar peran Pengadilan Agama dalam penyelesaian pembiayaan bermasalah di bank syariah
Thursday 13 Aug 2020, 1 : 34 am

BNI Syariah Salurkan 530 Hewan Kurban Senilai Rp4,3 Miliar

JAKARTA-BNI Syariah bekerjasama dengan Yayasan Hasanah Titik (YHT) mengadakan serangkaian kegiatan dalam rangka peringatan Idul Adha 1441 H. Melalui kegiatan ini, BNI Syariah sebagai Hasanah Banking Partner terus berkomitmen untuk dapat menebarkan hasanah dan membawa manfaat bagi seluruh mitra dan masyarakat. Pada
Tuesday 4 Aug 2020, 10 : 36 pm

Transaksi Kartu Kredit BNI Syariah Wajib Pakai PIN

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) per 1 Juli 2020 mewajibkan seluruh transaksi kartu kredit di merchant mesin Electronic Data Capture (EDC) Indonesia menggunakan PIN (Personal Identification Number) 6 digit dan tidak lagi memakai tanda tangan untuk autentikasinya. Hal ini berdasarkan Surat Edaran Bank Indonesia
Tuesday 7 Jul 2020, 8 : 51 am

BNI Syariah Mulai Pasarkan KPR Subsidi FLPP Sejahtera Syariah

JAKARTA-BNI Syariah mulai memasarkan KPR Subsidi Syariah Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) dengan produk KPR Sejahtera Syariah. Hal ini setelah BNI Syariah resmi ditunjuk sebagai bank penyalur KPR Syariah FLPP tahun 2020 oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Direktur Bisnis
Monday 29 Jun 2020, 7 : 55 pm

BNI Syariah Siap Layani Transaksi Pembayaran Produk Pertamina di Aceh

BANDA ACEH-BNI Syariah siap melayani transaksi pembayaran produk Pertamina di Aceh dalam rangka peningkatan inklusi keuangan dan percepatan implementasi Qanun Lembaga Keuangan Syariah (LKS). BNI Syariah menyediakan pembayaran produk Pertamina dengan layanan Online Payment Banking System (OPBS) Pertamina yang merupakan produk kerja
Thursday 25 Jun 2020, 5 : 13 pm

BNI Syariah Ajak Nasabah Lebih Bijak Investasi di Kala Pandemi

MEDAN-BNI Syariah gelar Webinar edukasi produk perbankan syariah untuk nasabah korporasi BNI Syariah diantaranya pegawai PT Pertamina (Persero), PT PLN (Persero), PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk, PT Angkasa Pura II (Persero), PT Indonesia Asahan Aluminium (Persero), PT Wijaya Karya (Persero) Tbk dan
Thursday 25 Jun 2020, 1 : 25 pm

BNI Syariah Salurkan Bantuan terkait COVID-19 ke RSKD Duren Sawit

JAKARTA-BNI Syariah bersama Yayasan Hasanah Titik (YHT) menyalurkan bantuan terkait pandemi COVID-19 kepada Rumah Sakit Khusus Daerah (RSKD) Duren Sawit, Jakarta Timur. Bantuan ini dalam bentuk Alat Pelindung Diri (APD) senilai Rp 100 juta. Penyerahan bantuan ini dilakukan oleh Pemimpin BNI Syariah
Friday 5 Jun 2020, 12 : 58 am

Nasabah BNI Syariah Berikan 1000 Paket Berbuka Puasa ke Yatim Dhuafa

JAKARTA-Nasabah BNI Syariah memberikan bantuan 1000 paket berbuka kepada anak yatim dan dhuafa melalui program Hasanah Sharing. Setiap pembukaan rekening tabungan selama bulan Ramadhan, nasabah ikut serta berbagi paket berbuka. Program Hasanah Sharing merupakan rangkaian program dalam rangka pra milad ke-10 sekaligus
Saturday 23 May 2020, 9 : 44 pm

Sambut Lebaran 2020, BNI Syariah Siapkan Uang Tunai Rp 2,1 Triliun

JAKARTA-BNI Syariah menyiapkan uang tunai sebesar Rp 2,1 triliun dalam rangka menyambut Idul Fitri 1440 Hijriah. Penukaran uang sudah bisa dilakukan masyarakat dari tanggal 27 April sampai 29 Mei 2020. Direktur Keuangan & Operasional BNI Syariah, Wahyu Avianto mengatakan uang tunai tersebut
Thursday 21 May 2020, 7 : 44 pm

BNI Syariah Kembangkan Produk BNI Griya Swakarya iB Hasanah 

JAKARTA-Sejak diluncurkan pada tahun 2017 lalu, BNI Syariah telah memiliki inovasi produk pembiayaan rumah berbasis kepemilikan fixed asset yaitu BNI Griya Swakarya iB Hasanah. Setelah mengembangkan proyek di kota Bogor dan Sumenep, kini BNI Syariah merambah daerah lain yaitu Pamulang dan Tangerang.
Sunday 17 May 2020, 8 : 47 pm

BNI Syariah Luncurkan Program Nabung Haji Bisa Ngaji

JAKARTA-BNI Syariah meluncurkan program Nabung Haji Bisa Ngaji bekerjasama dengan Askar Kauny yaitu lembaga non profit yang bergerak di bidang sosial dan pendidikan serta berkhidmat dalam generasi penghafal Al-Qur’an. Hal ini sebagai salah satu bentuk value based reward kepada nasabah BNI Syariah.
Sunday 26 Apr 2020, 6 : 55 am

BNI Syariah Permudah Milenial Miliki Hunian Lewat Program Tunjuk Rumah

JAKARTA-BNI Syariah mendukung program pemerintah terkait satu juta rumah dengan menyelenggarakan program Tunjuk Rumah. Tunjuk Rumah adalah program yang ditujukan bagi calon nasabah terutama generasi milenial yang ingin mempunyai rumah idaman yang sesuai keinginan. Milenial hanya perlu menunjuk salah satu rumah atau
Wednesday 15 Apr 2020, 7 : 47 pm
1 2 3