fahri hamzah

Wakil Ketua umum Partai Gelora, Fahri Hamzah/Foto: dok Gelora

Fahri Hamzah: Politik Aliran Tak Ada Untungnya, Harus Diakhiri!

JAKARTA-Wakil Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Fahri Hamzah menyebut jika politik aliran dan ekstrim kiri-kanan dalam politik Indonesia, harus diakhiri.  Alasannya, karena praktik politik seperti itu, tidak berdasar dan tidak menguntungkan secara nasional. “Saya adalah korban dari politik aliran dan pembelahan
Tuesday 28 Nov 2023, 6 : 02 pm

Partai Gelora Deklarasikan Anis Matta dan Fahri Hamzah Capres-Cawapres

BANTEN-Ribuan kader Partai Gelombang Rakyat Indonesia (Partai Gelora) berkumpul di Indoor Stadium Sport Center, Kelapa Dua, Tangerang, Banten, Minggu (19/02/2023), untuk mendeklarasikan Anis Matta-Fahri Hamzah sebagai calon presiden (Capres) dan calon wakil presiden (Cawapres) partai bernomor 7 ini dalam Pemilu 2024. Acara
Monday 20 Feb 2023, 8 : 20 am

Diduga Donatur Teroris, Fadli Zon dan Fahri Hamzah Harus Ditangkap

Oleh: Petrus Selestinus Densus 88 tidak boleh tarik gigi mundur untuk melakukan tindakan kepolisian mengungkap dugaan keterlibatan Fadli Zon dan Fahri Hamzah, dalam Tindak Pidana Pendanaan Terorisme, seperti dimaksud UU No.9 Tahun 2013 Tentang Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Terorisme. Berdasarkan fakta-fakta
Wednesday 23 Mar 2022, 10 : 43 pm

Terima Delegasi China, Fahri Minta Akses Pariwisata ke Xinjiang

JAKARTA – Wakil Ketua DPR RI Koordinator bidang Kesejahteraan Rakyat (Korkesra), Fahri Hamzah menerima kunjungan delegasi Republik Rakyat Chiuna (RRC) yang dipimpin oleh Duta Besar RRC untuk Indonesia, XIAO Qian di Ruang Kerjanya Lantai 4 Gedung Nusantara III DPR RI, Senin (14/1/2018). Maksud
Monday 14 Jan 2019, 3 : 49 pm

Fahri : Pancasila Bisa Jadi Ideologi Alternatif Dunia

JAKARTA-Wakil Ketua DPR RI Koordinator bidang Kesejahteraan Ralyat (Korkesra), Fahri Hamzah mengungkapkan bahwa untuk mewujudkan Parlemen modern, DPR lewat Tim Reformasi yang dibentuknya sedang membangun tonggak-tonggak lanjutan dari ikhtiar tersebut. Dengan tim tersebut yang setahap demi setahap DPR, ingin mengajukan satu perubahan
Tuesday 4 Dec 2018, 1 : 18 pm

Ada Jalur Sutra, Investasi China Naik di Indonesia

TIONGKOK – Gagasan Presiden Xi Jingping untuk menghidupkan kembali rute perdagangan Silk Road atau Jalur Sutra, adalah gagasan yang akan memberikan kontribusi signifikan bagi negara-negara di sepanjang rute di hampir semua aspek kehidupan, mulai dari investasi dan perdagangan, hingga teknologi, pendidikan, budaya
Saturday 27 Oct 2018, 12 : 31 pm

Fahri: Kalau Mau Jadi Syuhada, Kenapa Tak Menunggu Bulan Suci

JAKARTA-Pelaku teror bom dinilai tidak memahami agama secara utuh. Bahkan pelaku tidak memiliki ulama. Jangankan syariat dalam perang, sementara syariat dalam hidup yang damai aja mereka tidak paham. “Mereka bukan orang Islam, mereka robot yang diprogram untuk misi merusak nama agama Islam
Tuesday 15 May 2018, 7 : 20 pm

Demi Jaga Marwah Partai, Fahri Cabut Laporan Soal MSI

JAKARTA-Wakil Ketua DPR RI, Fahri Hamzah mencabut laporannya ke Polda Metro Jaya, terkait fitnah yang dilakukan Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Muhammad Sohibul Iman (MSI) terhadap dirinya. Hal ini disampaikah Mujahid A. Latief selaku kuasa hukum Fahri Hamzah kepada awak media usai
Monday 14 May 2018, 2 : 34 pm

Fahri: Presiden PKS Mundurlah!

JAKARTA – Langkah dan manuver apa pun yang dilakukan Presiden PKS M. Shohibul Iman (MSI) sudah tidak akan menguntungkan partai. Alasannya dia telah menjadi beban partai dan kadernya. “Maka sebaiknya ia segera mundur mumpung belum terlambat,” kata Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah dalam
Thursday 1 Mar 2018, 3 : 58 pm

Kasus Narkoba, Seluruh Pegawai Setjen DPR Harus Tes Urine

JAKARTA–Seorang oknum pegawai negeri sipil (PNS) Kesetjenan DPR RI bernama Robbie Salam, siang kemarin dicokok oleh Subdit III Ditserse Narkoba Polda Metro Jaya, atas kepemilikan narkoba jenis sabu seberat 0,5 gram. Menanggapi ini, Wakil Ketua DPR RI bidang Koordinator Kesejahteraan Rakyat (Koorkesra),
Tuesday 6 Feb 2018, 12 : 44 pm

Fahri: Sudah Bukan Zamannya Lagi Mainkan Isu PKI

JAKARTA-Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah mengungkap keprihatinannya terkait permainan isu kebangkitan ideologi Komunis. Padahal isu seperti ini sudah tepat lagi dengan perkembangan zaman. “Isu ini sudah tidak zamannya lagi dimainkan kerena bisa mendikotomikan masyarakat kita,” katanya menjawab pertanyaan wartawan sambil duduk di
Monday 18 Sep 2017, 8 : 10 pm

Kemarahan Masinton, Itu Sikap Wajar

Oleh: Fahri Hamzah Terkait kedatangan Masinton Pasaribu ke Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hari Senin (4/9/2017) adalah hal yang wajar. Masinton Pasaribu adalah anggota DPR RI yang baru terpilih di priode 2014-2019 ini, latar belakang Masinton adalah seorang aktivis mahasiswa. Bagi mereka
Thursday 7 Sep 2017, 11 : 45 am

Halangi Penyidik KPK, Fadli Zon Cs Bisa Jadi Tersangka

JAKARTA-Pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bisa menghentikan penggunaan hak angket DPR. Namun dengan syarat menetapkan pimpinan DPR yaitu Setya Novanto, Fadli Zon, Fahri Hamzah dkk berikut Ketua dan Anggota Pansus Hak Angket supaya dikenakan tindakan Kepolisian berupa ditetapkan sebagai tersangka sesuai ketentuan
Sunday 11 Jun 2017, 7 : 26 pm

Melawan Hukum, Sohibul dan Hidayat Disomasi

JAKARTA-Aksi walk out kader Partai Keadilan Sejahtera (PKS) pada sidang paripurna DPR mengejutkan publik. Apalagi aksi itu sekaligus memprotes Fahri Hamzah yang sedang memimpin sidang. Aksi tersebut sesungguhnya ekspresi sikap frustrasi Pimpinan PKS yang telah dikalahkan di pengadilan melalui Putusan Provisi Perkara
Wednesday 7 Jun 2017, 1 : 20 pm

Salah Kelola Partai, Pimpinan PKS Harus Dicopot

SUMBAWA – Sikap dan kepemimpinan elit PKS dinilai makin tidak jelas arahnya. Apalagi pembelaannya pada masalah umat dan rakyat tidak memberi teladan. Bahkan lebih menunjukkan egoisme elit partai. “Saya punya pikiran begini. Ada banyak generasi di dalam PKS. Yang mulai sadar bahwa cara
Monday 5 Jun 2017, 10 : 26 pm

Fahri Minta Gaji TKI Pakai Sistem Kontrak

JAKARTA – Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah minta perbaikan dalam pembayaran gaji untuk Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di Saudi Arabia. Alasannya pihaknya menemukan masih banyak TKW yang bermasalah atau kabur dari majikannya, seperti persoalan gaji yang belum dibayarkan bahkan sampai 20 tahun. “Ini
Wednesday 17 May 2017, 1 : 33 pm

Pembubaran HTI Dinilai Terlalu Berlebihan

JAKARTA-Langkah pemerintah membubarkan Ormas Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) dinilai sebagai tindakan kepanikan dan berlebihan. Mestinya sebelum membubarkan HTI, harus dikembalikan dulu ke UUD 1945 yang menggariskan bahwa Negara Republik Indonesia tegak berdiri di atas kaidah dan prinsip negara hukum demokratis. “Di antara
Tuesday 9 May 2017, 12 : 40 am

Wisata Pulau Moyo Masih Perlu Promosi

MATARAM-Pesona Pulau Moyo yang terletak di Kabupaten Sumbawa belum banyak diketahui wisatawan, baik mancanegara maupun nusantara. Padahal destinasi berpotensi sebagai pendongkrak industri pariwisata daerah. Sayangnya belum dikembangkan optimal. “Yang harus kita jaga benar-benar adalah tempat ini tetap alami meski di satu sisi
Tuesday 25 Apr 2017, 6 : 44 pm

Parpol Mesti Dituntut Terbuka

JAKARTA-Masyarakat perlu mencermati keberadaan partai politik. Bahkan harus dimodernisasi sebagai penyelenggara negara. Parpol idealnya berada diantara negara dan rakyat. “Partai politik mesti dituntut terbuka. Begitu juga cara kita mendekatkan jarak wakil rakyat dengan konstituennya,” kata Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah dalam
Thursday 20 Apr 2017, 5 : 53 pm

Blok Ekonomi Islam Perlu Dibangun

JAKARTA-Dunia Islam perlu membangun blok ekonomi baru dan keluar dari peta isu-isu lama terkait keamanan serta terorisme. Isu baru di luar isu umum yang dibahas oleh negara negara lain dalam Sidang Parlemen Negara-Negara Islam (PUIC OIC). “Mari kita mulai membangun sekolah, mentradisikan
Saturday 28 Jan 2017, 3 : 21 pm

Presiden PKS Dilaporkan ke Polisi

JAKARTA-Mujahid A. Latief, Koordinator Kuasa Hukum yang tergabung dalam Tim Pembela Keadilan & Solidaritas (PKS) siang ini (Senin, 5/12) melaporkan Presiden Partai Keadilan Sejahtera, Mohamad Sohibul Iman yang sekaligus sebagai Anggota DPR Fraksi PKS ke Bareskrim Polri. Sohibul dilaporkan karena diduga telah
Monday 5 Dec 2016, 7 : 48 pm

Soal Pasal Makar, Fahri Ingatkan Tito Tak Bergantung Kekuasaan

JAKARTA-Wakil Ketua DPR, Fahri Hamzah mengingatkan Kapolri Jendral Tito Karnavian untuk tidak bicara sembarangan terkait rencananya menjerat Fahri dengan pasal makar. Sebagai sebaiknya tidak berbicara sembarangan meskipun dia dikenal memiliki track rekord bagus. “Tolong jaga diri baik-baik. Jangan bergantung pada kekuasaan karena
Tuesday 8 Nov 2016, 6 : 29 pm

Pengacara PKS Kecewakan Pengunjung Sidang

JAKARTA – Sidang gugatan Fahri Hamzah terhadap PKS ternyata membuat pengunjung harus menelan kekecewaan. Alasannya Kuasa Hukum PKS, Zainudin Paru awalnya siap akan menghadirkan 3 petinggi PKS, namun hal itu hanya isapan jempol belaka. Karena yang dihadirkan bukanlah para elit PKS. Pengunjung tentu
Monday 3 Oct 2016, 1 : 57 pm

Pecat Fahri Sewenang-Wenang, Sidang Etik MKD DPR Muncul

JAKARTA-Pengadilan Negeri Jakarta Selatan melanjutkan sidang kasus pemecatan Fahri Hamzah. Sidang berlangsung dengan salah satu agendanya penyampaian bukti surat dan dokumen dari Penggugat. Fahri Hamzah yang dirugikan atas pemecatan dirinya sebagai anggota PKS selain mengajukan gugatan PMH di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.
Wednesday 20 Jul 2016, 7 : 05 pm

Fahri Hamzah: Ramadhan Momen Kepercayaan Diri Partai Islam

JAKARTA-Partai Islam harus percaya diri agar bisa memimpin bangsa dan ummat. Setiap aktivis Islam atau parpol Islam harus punya keyakinan dalam dirinya yang kuat bahwa mereka bisa memimpin bangsa. Kemampuan membaca zaman dan kompetensi diri yang dimiliki oleh aktivis Islam adalah kunci
Thursday 30 Jun 2016, 4 : 29 pm

Fahri: Saya Tidak Pernah Langgar Aturan Partai

JAKARTA – Wakil Ketua DPR sangat menyayangkan masalah internal Partai Keadilan Sejahtera (PKS) justru berkembang menjadi konsumsi publik. Adapun rumor tersebut berkaitan dengan posisi dirinya. “Beberapa pekan ini saya mendapat banyak pertanyaan dari awak media terkait pernyataan Ketua Bidang Polkam DPP PKS
Monday 11 Jan 2016, 3 : 55 pm

Akibat MEA, TKA Tiongkok Serbu Indonesia

JAKARTA – Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah mengakui adanya MEA dan AFTA maupun bentuk kerjasama internasional lainnya telah memaksa Indonesia tidak bisa menghalangi tenaga kerja asing (TKA) bekerja di dalam negeri. “Negosiasi masuknya modal asing, jangan sampai mengabaikan aturan yang ada, sehingga bukan
Thursday 10 Sep 2015, 1 : 32 pm