Gerakan Ekayastra Unmada

Di Patok Pulau Jawa, Ini Alasannya Angka 2045 Sangat Penting

MAGELANG-Di Komplek Akademi Militer (AKMIL) yang berada di Lembah Bukit Tidar, Magelang atau yang dikenal sebagai Patok Pulau Jawa, para siswa Pendidikan Singkat Dinas Pendek Penerbang (PSDP) diingatkan DanPusdikma Kodiklat TNI, Brigjen TNI Herianto Syahputra tentang arti penting angka 2045, Kamis (18/03/2021).
Thursday 18 Mar 2021, 10 : 57 pm

The New Normal: Antara Ghost Protocol dan Desentralisasi Global

JAKARTA-Jika boleh diibaratkan, pemerintah Indonesia adalah Tim Mission Impossible dalam filmnya Ghost Protocol dengan Ethan Hunt sebagai tokoh utamanya. Bersama timnya, Ethan Hunt harus menyelamatkan dunia (baca: Indonesia) dengan cara mengalahkan musuh utamanya yang tak berwujud seperti hantu yakni Covid-19. Selain itu,
Thursday 28 May 2020, 8 : 13 pm
ISKA

AM Putut Prabantoro: Merawat Indonesia Itu Ibarat Memasak

MEDAN-Merawat Indonesia yang beragam budaya, agama, suku, ras, kelompok dan bahasa ibarat memasak dan meramu makanan dengan berbagai bumbu di dapur sebuah hotel besar. Ketidaktahuan akan kegunaan dan fungsinya bumbu yang beranekaragam itu akan menjadikan sebuah masakan mahal menjadi tak berharga karena
Friday 4 Oct 2019, 11 : 07 pm
ISKA

Putut Prabantoro: Syarat Tiga Sehat Untuk Memimpin Indonesia

PRINGSEWU-Selain memiliki karakter berkomitmen, berintegritas dan memiliki kesetiaan, kriteria untuk memimpin Indonesia harus terpenuhi 3 (tiga) sehat. Adapun tiga sehat itu adalah Sehat jasmani, sehat rohani dan sehat ideologi. Kekacauan yang terjadi dalam bangsa Indonesia belakangan ini antara lain terjadi karena sebagian
Monday 29 Jul 2019, 8 : 03 am

Priyono Hadi: Mental Bangsa Dimulai Dari Buku

YOGYAKARTA- Pendidikan mental bangsa dimulai dari buku. Mental bangsa seperti apa yang akan ditanamkan generasi penerus bisa dilihat dari buku-buku yang diterbitkan ketika anak-anak masih dalam fase belajar. Dalam konteks ini, penerbit memegang peranan penting dan sekaligus bertanggung jawab dalam pendidikan serta
Monday 9 Jan 2017, 1 : 28 am

Gerakan Ekayastra Unmada: Premi BPJS Tak Perlu Dinaikkan

JAKARTA-Kementerian Kesehatan, Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Badan Penyelenggaran Jaminan Sosial (BPJS) harus segera turun tangan untuk menyelesaikan keruwetan terkait praktik pelayanan BPJS dan kode etik para dokter. IDI diminta untuk melakukan konsolidasi  demi masa depan para anggotanya yang telah jatuh mental
Monday 21 Mar 2016, 8 : 13 pm

Putut: 2016, Tahun Pembentukan Kembali Bangsa

JAKARTA – Terkuaknya kasus #papamintasaham Freeport merupakan hadiah paling berharga yang diterima rakyat Indonesia di penghujung tahun ke 70 usia kemerdekaan Republik Indonesia. Kasus itu bukan semata-mata soal pribadi pelakunya tetapi lebih terletak pada kenyataan negara dan kemerdekaannya disia-siakan oleh para penyelenggara
Wednesday 30 Dec 2015, 3 : 21 pm

Budaya Maritim: Revolusi Laut Diawali Dari Meja Makan

JAKARTA-Bangsa Indonesia tidak dikenal sebagai pemakan ikan sekalipun kaya akan hasil laut. Oleh karena itu, budaya maritim harus berujud revolusi laut yang diawali dari meja makan yakni ikan harus menjadi lauk utama bangsa Indonesia. Gemar makan ikan laut, selain mencerdaskan bangsa sebagaimana
Monday 25 Aug 2014, 1 : 19 pm