investasi ilegal.

Satgas Waspada Investasi Kembali Temukan 86 Platform Pinjaman Online Ilegal

JAKARTA-Satuan Tugas (Satgas) Waspada Investasi dalam operasionalnya mencegah kerugian masyarakat hingga April kembali menemukan 86 platform fintech peer to peer lending ilegal dan 26 kegiatan usaha tanpa izin yang berpotensi merugikan masyarakat. Rincian kegiatan yang dilakukan 26 entitas investasi ilegal tersebut melakukan kegiatan money
Friday 7 May 2021, 3 : 53 pm
OJK

OJK Serukan Boycott Fintech dan Investasi Ilegal

JAKARTA-Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan kegiatan jasa keuangan ilegal di masa pandemi Covid-19 semakin meningkat, sehingga masyarakat diminta untuk menghindari transaksi pinjaman online maupun investasi di perusahaan tak terdaftar di OJK. Menurut Anggota Dewan Komisioner Bidang Edukasi dan Perlindungan Konsumen OJK, Tirta
Tuesday 13 Apr 2021, 9 : 19 pm

OJK Hentikan 28 Kegiatan Usaha Tanpa Izin

JAKARTA-Satgas Waspada Investasi menghentikan 28 kegiatan usaha yang diduga melakukan kegiatan usaha tanpa izin dari otoritas yang berwenang dan berpotensi merugikan masyarakat. Dari 28 entitas tersebut diantaranya melakukan kegiatan sebagai berikut 13 Perdagangan Forex tanpa izin; 3 penawaran pelunasan hutang; 2 Investasi
Friday 31 Jan 2020, 10 : 23 pm

Waspadai Investasi Ilegal Dengan Modus Kampung Kurma

JAKARTA-Satuan Tugas Penanganan Dugaan Tindakan Melawan Hukum di Bidang Penghimpunan Dana Masyarakat dan Pengelolaan Investasi atau Satgas Waspada Investasi mengimbau masyarakat untuk berhati-hati dengan tawaran investasi ilegal berkedok perkebunan atau penanaman pohon dan sejenisnya. “Satgas Waspada Investasi telah menghentikan kegiatan investasi perkebunan
Friday 15 Nov 2019, 5 : 34 pm
investasi ilegal

Satgas OJK Hentikan 49 Entitas Penawaran Investasi Ilegal

JAKARTA-Satgas Waspada Investasi pada September ini juga menghentikan 49 entitas yang diduga melakukan kegiatan usaha tanpa izin dari otoritas yang berwenang dan berpotensi merugikan masyarakat. Ketua Satgas Waspada Investasi Tongam Tobing menjelaskan, dari 49 entitas tersebut diantaranya melakukan kegiatan sebagai berikut: 40
Friday 6 Sep 2019, 11 : 08 pm

OJK: Waspadai Enam Perusahaan Investasi

JAKARTA-Satgas Waspada Investasi kembali merilis daftar entitas yang diduga melakukan kegiatan usaha yang berpotensi merugikan masyarakat. Dalam siaran pers, Kamis (24/5/2018), terdapat enam entitas yang telah dipantau dan diidentifikasi oleh Satgas pada bulan Mei 2018. Ketua Satgas Waspada Investasi, Tongam L. Tobing
Thursday 24 May 2018, 8 : 21 pm