Kementrian Perdagangan

Paket Deregulasi Ekonomi Dapat Apresiasi Banyak Negara

JAKARTA-Paket deregulasi ekonomi pemerintah Indonesia mendapat apresiasi positif dari banyak negara. Pujian ini menambah kepercayaan masyarakat dunia pada Indonesia. Sejumlah negara bahkan mulai menaikkan tingkat kerja sama perdagangan dan investasi dengan membuka kantor perwakilan di Indonesia.  “Beberapa negara mitra menyampaikan informasi akan
Wednesday 10 Aug 2016, 2 : 09 am

Konsumsi Produk Halal di 2018 Diprediksi USD 1,63 Triliun

JAKARTA-Kementerian Perdagangan (Kemendag) tengah membidik pasar produk halal global dan ingin menjadi pusat produk halal dunia. Dengan mayoritas penduduk Muslim terbesar di dunia, Indonesia diharapkan menjadi penyuplai produk halal global. Untuk itu, Kemendag tengah bersiap mengikuti pameran Malaysia International Halal Showcase (MIHAS)
Monday 30 Mar 2015, 3 : 43 pm

Kemendag Manfaatkan Kerja Sama dengan JICA

JAKARTA-Kementerian Perdagangan (Kemendag) makin intensif memperkuat segala lini guna mencapai target tiga kali lipat ekspor nasional. Salah satunya memanfaatkan kerja sama dengan Japan International Cooperation Agency (JICA). “Untuk meningkatkan kinerja ekspor sampai tiga kali lipat pada lima tahun ke depan, kita bisa
Wednesday 25 Feb 2015, 7 : 56 pm
KADI

KADI Selidiki Impor Polyester Staple Fiber

JAKARTA – Kementerian Perdagangan (Kemendag) tidak menoleransi tindakan anti dumping. Setiap barang yang diimpor dan masuk ke Indonesia dengan tujuan menjatuhkan produk sejenis di dalam negeri bakal diselidiki Komite Anti Dumping Indonesia (KADI). Ini dilakukan guna menyelamatkan industri dalam negeri dan melindungi konsumen.
Thursday 11 Dec 2014, 12 : 15 am

Pemerintah Perkuat Ekspor Nonmigas ke Mesir

JAKARTA-Pemerintah terus mendorong ekspor nonmigas ke Mesir. Bersama KBRI di Kairo, Direktorat Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional (Ditjen PEN), Kementrian Perdagangan (Kemendag)  memfasilitasi kunjungan misi dagang dan investasi dari Mesir dalam pertemuan bisnis. Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan surplus ekspor nonmigas Indonesia tahun
Tuesday 9 Dec 2014, 8 : 57 pm