Sandiaga Uno

TransNusa

TransNusa Buka Rute Baru ke Indonesia Timur, Ini Kata Sandi Uno

JAKARTA – Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) mengapresiasi TransNusa yang telah membuka rute penerbangan baru ke wilayah Indonesia Timur, yakni Manado, Ambon, Sorong, dan Timika. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin
Saturday 23 Mar 2024, 10 : 28 pm
Sandiaga Uno

Peserta Inkubasi Kuliner Borobudur Didorong Berinovasi Guna Naik Kelas ke Pasar Global

MAGELANG-Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/ Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mendorong peserta program inkubasi kuliner DPSP Borobudur untuk terus melakukan inovasi guna meningkatkan kualitas produk sehingga dapat naik kelas dengan menyasar pasar global. Menparekraf Sandiaga saat hadir
Sunday 10 Mar 2024, 12 : 44 pm

Koalisi Gemuk, Gerindra, Golkar, PKB dan PAN, Sandiaga Uno Fokus 3 H

JAKARTA -Partai Golkar, Partai Amanat Nasional (PAN), Partai Gerindra dan PKB resmi berkoalisi pada Minggu (13/8/2023). Partai tang tergabung dalam Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR) itu mengusung Prabowo Subianto sebagai Capres 2024. Kabar tersebut disambut baik Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai
Monday 14 Aug 2023, 9 : 50 pm

SMRC: Erick, Sandi, dan AHY Unggul Dalam Bursa Cawapres Pilihan Publik

JAKARTA-Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dinilai oleh publik sebagai tokoh paling baik menjadi calon wakil presiden (cawapres) Anies Baswedan dan Erick Thohir atau Sandiaga Uno untuk menjadi cawapres Ganjar Pranowo. Sementara tokoh-tokoh potensial cawapres Prabowo Subianto tidak ada yang menonjol. Demikian temuan survei
Thursday 29 Jun 2023, 3 : 34 pm

Sandiaga Uno Berkomitmen Memasukan Desa Wisata Sebagai Program Unggulan

WONOSOBO-Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf/Baparekraf RI) berkomitmen memasukan desa wisata sebagai program unggulan. Hal ini penting guna menciptakan lapangan kerja yang berdampak pada peningkatan ekonomi masyarakat Hal ini disampaikan Menparekraf/Baparekraf RI) Sandiaga Salahuddin Uno saat
Monday 11 Jul 2022, 9 : 12 pm

Menteri Sandi Uno Dorong Masyarakat Beli dan Pakai Produk Buatan Lokal

BALI-Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Salahuddin Uno, mendorong masyarakat untuk membeli dan memakai produk buatan lokal. Hal ini sebagai sebagai upaya mempercepat kebangkitan ekonomi dan memperluas peluang kerja. “Sebanyak 5,5 juta UMKM, artisan tambahan, telah on
Friday 25 Mar 2022, 6 : 45 pm

Menparekraf: Gernas BBI Berhasil Dorong Ekonomi Nasional

BALI-Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno mengatakan sejak diluncurkan pada 14 Mei 2020 sampai dengan Februari 2022, Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia (Gernas BBI) telah mendorong pembukaan peluang usaha dan lapangan kerja baru. “Sebanyak 5,5 juta UMKM artisan tambahan telah
Friday 25 Mar 2022, 3 : 30 pm
Presiden terkesan dengan kejelian para sineas Indonesia dalam mengambil cerita dari sudut pandang yang kadang tidak terpikirkan.

Presiden Bangga Film Indonesia Raih Banyak Prestasi

JAKARTA-Presiden Joko Widodo merasa bangga bahwa di masa pandemi industri film Indonesia meraih banyak prestasi gemilang di dunia film internasional, mengungguli negara-negara lain di Asia Tenggara. Presiden terkesan dengan kejelian para sineas Indonesia dalam mengambil cerita dari sudut pandang yang kadang tidak
Thursday 11 Nov 2021, 12 : 58 pm

Menparekraf: Bali Diproyeksikan Jadi Pilot Project Wisata Berbasis Vaksin

MAGELANG-Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno menuturkan Provinsi Bali akan menjadi pilot project dalam melakukan wisata berbasis vaksin atau vaccine based tourism. Hal ini sebagai upaya Pemerintah dalam meningkatkan perekonomian Bali yang terus mengalami kontraksi
Wednesday 23 Jun 2021, 2 : 40 pm

Indonesia Perkuat Kolaborasi Dengan Inggris Pulihkan Sektor Parekraf Bali

YOGYAKARTA-Pemerintah Indonesia terus memperkuat kolaborasi dengan pemerintah Inggris di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif, khususnya pemulihan sektor tersebut di Bali. Hal ini disampaikan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno saat audiensi secara virtual dengan Duta
Wednesday 23 Jun 2021, 5 : 55 am

Menparekraf Dukung Larangan Mudik 2021

JAKARTA-Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Salahuddin Uno meminta masyarakat mengikuti anjuran pemerintah untuk tidak melakukan mudik pada momentum libur lebaran tahun 2021 guna menekan penyebaran COVID-19. “Soal mudik, Kemenparekraf akan mendukung secara penuh keputusan pemerintah
Tuesday 30 Mar 2021, 7 : 32 pm

UU Cipta Kerja dan Sektor Pariwisata Sebagai Akselerator PEN

JAKARTA-Pandemi Covid-19 telah berjalan selama lebih dari setahun dan terbukti berangsur membaik dengan dimulainya vaksinasi massal. Angka persentase kasus positif dan tingkat kesembuhan di Indonesia tercatat lebih tinggi dari angka global, yaitu sebesar 9,13 persen dan 88,16 persen. Melihat kondisi tersebut terdapat
Wednesday 24 Mar 2021, 5 : 51 pm

Sandiaga Uno Siapkan 3 Jurus Kembangkan Sektor Parekraf Indonesia

JAKARTA-Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Parekraf) Sandiaga Salahuddin Uno meyakini sektor parekraf akan menjadi lokomotif Indonesia untuk bangkit pasca pandemi COVID-19. Melanjutkan agenda pembangunan sehingga dapat terus membuka lapangan kerja seluas-luasnya serta menghadirkan kesejahteraan bagi seluruh masyarakat Indonesia. “(Ada) jutaan lapangan pekerjaan
Wednesday 23 Dec 2020, 12 : 00 am

PP GMKI Minta Resep Wirausaha ke Sandiaga Uno

JAKARTA-Pengurus Pusat Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (PP GMKI) Masa Bhakti 2018-2020 bertemu pebisnis yang juga Calon wakil Presiden periode 2019-2024 Sandiaga Uno. Dalam pertemuan tersebut, pengurus GMKI meminta resep serta tips berwirausaha termasuk rencana kerjasama pelatihan OKE OCE. “Kedepan kita akan bersinergi
Friday 4 Oct 2019, 10 : 53 pm
Gerindra

Istri Sandiaga Uno Maju Pilkada Tangsel, Suara Gerindra Belum Bulat

TANGERANG-Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Kota Tangerang Selatan, belum bulat memberikan dukungannya kepada Siti Nur Asia (Mpo Nur) untuk maju sebagai kandidat calon Wali Kota Tangerang Selatan, pada Pemilihan Umum Kepala Daerah 2020 mendatang. “Belom dukungan, nama Mpo Nur muncul dalam
Friday 2 Aug 2019, 10 : 50 am

Cawapres 02 Sandiaga Uno Klaim Tim BPN Tetap Solid

JAKARTA – Calon wakil Presiden Nomor Urut 02 Sandiaga Salahuddin Uno mengklaim timnya di Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi bersama Tim Kuasa Hukum BPN Prabowo-Sandi tetap solid dan memohon dukungan serta doanya. “Saya bersama Mas Bambang Widjojanto dan Prof Denny Indrayana (Ketua dan
Monday 17 Jun 2019, 6 : 43 pm

Sekjen PDIP: Politik Mahar Awal Kehancuran Bangsa

JAKARTA-PDI Perjuangan menyayangkan kepentingan pihak tertentu yang menjadikan penetapan Cawapres Joko Widodo dengan melakukan dramatisasi atas pernyataan Mahfud MD. “Seluruh dinamika penetapan Cawapres Pak Jokowi masih wajar, dan jauh lebih beradab dibandingkan dengan penetapan Cawapres Prabowo yang diwarnai transaksi jual beli dukungan
Thursday 16 Aug 2018, 12 : 43 pm

Periksa Sumber Uang Mahar Sandiaga Uno Rp 1 Triliun

JAKARTA-Dugaan adanya mahar politik kepada Partai Amanat Nasional (PAN) dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) sebesar Rp 1 Triliun guna memuluskan langkah pencapresan Prabowo Subianto dan Cawapres Sandiaga Uno terus mengelinding. Koordinator Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI), Petrus Salestinus mengatakan cara menyelidiki kebenaran
Saturday 11 Aug 2018, 1 : 38 am

Pos Raya: Program Anies-Sandi Pepesan Kosong

JAKARTA-Ketua DPP Pos Relawan Rakyat (Pos Raya), Ferdinandus Semaun menilai pasangan calon gubernur Anies Baswedan dan calon wakil gubernur Sandiaga Uno banyak menyampaikan program bohong kepada warga DKI Jakarta. Selain mencla-mencle soal reklamasi, Anies-Sandi juga telah mengibuli warga Jakarta dengan program rumah
Tuesday 18 Apr 2017, 10 : 06 pm

Timses BaDja Sesalkan Pernyataan Sandiaga Uno

JAKARTA-Cawagub DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat sempat ditolak sekelompok warga saat menunaikan salat Jumat di Masji Al Atiq, Tebet, Jakarta Selatan. Bukannya prihatin, Cawagub Sandiaga Salahudin Uno justru menuding penolakan tersebut bagian dari strategi kampanye Basuki-Djarot. Sekretaris Timses Basuki Djarot Ace Hasan Syadzily menyesalkan
Friday 14 Apr 2017, 10 : 39 pm

Pendeta Gilbert: Rita Pendukung Anies-Sandi Bukan Pendeta

JAKARTA-Pengakuan Rita Tiara Panggabean bahwa semua Pendeta se DKI Jakarta mendukung pasangan Anies Baswedan-Sandiaga Uno membuat Pendeta Gilbert Lumondang marah besar. Kemarahan pendeta kharismatik ini memuncak setelah mengetahui bahwa Rita Tiara ternyata bukanlah seorang pendeta, tetapi seorang penginjil yang mengaku pendeta. Penegasan
Wednesday 5 Apr 2017, 1 : 53 am

NU: Jualan Jakarta Bersyariah Anies-Sandi Tak Akan Laku

JAKARTA-Wakil Khatib Syuriah PWNU DKI Jakarta Taufik Damas menilai wacana ‘Jakarta Bersyariah’ yang digagas oleh pasangan calon gubernur (cagub), Anies Baswedan dan cawagub Sandiaga Uno merupakan dagangan politik yang sulit terwujud. Jualan politik ini dipastikan tidak akan laku, mengingat tingkat kesadaran masyarakat
Monday 27 Mar 2017, 4 : 42 pm

Kang Sobary: Tolak Shalatkan Jenasah Menantang Firman Allah

JAKARTA-Budayawan Indonesia Mohamad Sobary mengeritik keras sikap pendukung Anies Baswedan dan Sandiaga Uno yang getol mengkampanyekan tolak menshalatkan jenasah bagi warga yang tidak mendukung pasangan nomor 3 itu dalam pilgub DKI Jakarta. Penolakan menshalatkan jenasah lantaran berbeda padangan politik itu sama saja dengan
Monday 20 Mar 2017, 9 : 49 pm

Mangkir Dari Panggilan Polisi, Bukti Sandiaga Uno Bisa Beli Hukum

JAKARTA-Calon wakil gubernur DKI Jakarta Sandiaga Salahuddin Uno mangkir dari panggilan penyidik Polsek Metro Tanah Abang, Jakarta Pusat, terkait kasus dugaan pencemaran nama baik yang dilaporkan Dini Indrawati Septiani. Ketidakhadirannya menegasikan bahwa Sandiaga Uno orang kuat secara ekonomi dan politik, sehingga berhasil
Sunday 12 Mar 2017, 12 : 16 pm

Dilaporkan Seorang Wanita, TPDI Minta Polisi Jelaskan Posisi Sandiaga Uno

JAKARTA-Calon Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Salahuddin Uno dilaporkan atas dugaan pencemaran nama baik dan fitnah oleh soerang perempuan bernama Dini Indriwati Septiani. Karena itu, Kapolda Metro Jaya harus menjelaskan kepada publik posisi Sandiaga Uno, mengingat kasus ini mencuat ditengah pertarungan konstetasi kepemimpinan
Saturday 11 Mar 2017, 11 : 48 pm

Ahok-Djarot Unggul di 3 Wilayah DKI

JAKARTA-Hasil jajak pendapat yang digelar lembaga Media Survei Nasional (Median) menyebutkan calon petahana Basuki Tjahja Purnama (Ahok) dan Djarot Saiful Hidayat, unggul di tiga wilayah DKI Jakarta, yaitu Jakarta Barat, Jakarta Pusat, dan Jakarta Timur. Sedangkan, bakal pasangan calon Anies Baswedan-Sandiaga Uno,
Thursday 6 Oct 2016, 9 : 18 am

Survei Median: Ahok-Djarot Masih Terkuat

JAKARTA-Media Survei Nasional (Median) melakukan jajak pendapat untuk mengetahui peta kompetisi antar kandidat pasca proses pendaftaran Calon Gubernur & Wakil Gubernur DKI Jakarta serta mengelaborasi perilaku pemilih Pilgub DKI. Hasil survei ini menunjukkan tingkat elektabilitas pasangan cagub DKI incumbent Basuki Tjahaja Purnama
Wednesday 5 Oct 2016, 6 : 26 pm

MRC: Elektabilitas Ahok-Djarot Teratas

JAKARTA-Pasangan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dan Djarot Saiful Hidayat menempati posisi teratas jika pilkada (pemilihan gubernur DKI Jakarta) dilakukan sekarang. Demikian hasil survei yang dilakukan Media Research Center yang disampaikan Kepala Media Research Center (MRC) Asep Setiawan di Jakarta, Sabtu (24/9). Dalam
Sunday 25 Sep 2016, 12 : 25 am