Presiden Joko Widodo didampingi Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, Menkes Budi Gunadi Sadikin, Pj. Gubernur Sulawesi Barat Zudan Arif Fakhrullah, dan Bupati Kabupaten Mamuju Sitti Sutinah Suhardi resmikan rehabilitasi dan rekonstruksi bangunan yang terdampak gempa di Sulawesi Barat, pada Selasa (23/4/2024) di SMKN 1 Rangas, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat.