Kiki Syahnakri: Kedepankan Sikap Ksatria dan Perwira

Tuesday 26 Jun 2018, 4 : 17 pm
by
Ketua Umum Persatuan Purnawirawan Angkatan Darat (PPAD), Letjen TNI (Purn), Kiki Syahnakri

Dua pekerjaan rumah (PR) besar sekaligus tugas berat namun mulia inilah yang segera harus dihadapi dan dikerjakan oleh setiap pemimpin bangsa di pusat maupun daerah, setelah yang bersangkutan memenangkan kontestasi politik. Dalam kekinian, terutama dalam menghadapi kepentingan negara-negara hegemonik serta ideologi transnasional yang bertentangan dengan Pancasila yang kian marak beredar di tanah-air, maka tugas pengabdian tersebut menjadi semakin berat.

Oleh sebab itu, “dihimbau dengan sangat” kepada para purnawirawan TNI yang ikut berlaga dalam pilkada, pileg dan pilpres 2018-2019, termasuk para purnawirawan pendukungnya, agar mengedepankan kepentingan bangsa dan negara, menghormati lawan politik, siap menang dan siap kalah, bersikap ksatria dan perwira, serta menjadi teladan dalam berdemokrasi.

“Dan jika keluar sebagai pemenang, harus tetap menjunjung tinggi Sapta Marga dalam menjalankan tugas pengabdiannya. Harus diingat pula bahwa meski berstatus purnawirawan, namun kita tetap mengusung nama besar, martabat dan kehormatan TNI,” pungkasnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Don't Miss

Kemenperin Usul Tambah Anggaran Tahun 2021 Sebesar Rp 3,42 Triliun

JAKARTA-Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mengusulkan tambahan anggaran untuk tahun 2021 sebesar

Bank DKI Raih Penghargaan Infobank Awards 2020

JAKARTA-Bank DKI meraih penghargaan Infobank Awards 2020 yang diberikan oleh