Per 1 Mei, Kartu Prabayar Yang Belum Registrasi Ulang Akan Diblokir

Saturday 28 Apr 2018, 2 : 24 am
by

Pemerintah meminta masyarakat yang belum registrasi segera melakukan registrasi kartu prabayarnya dan agar setiap orang menggunakan NIK dan NoKK (Nomor Kartu Keluarga) secara benar dan berhak.
Secara khusus Ramli meminta kepada perusahaan-perusahaan apapun untuk turut memberikan perlindungan dan kenyaman masyarakat dalam mendapatkan layanan telekomunikasi.

“Dalam rangka melindungi data pribadi dan menciptakan kenyamanan masyarakat, diimbau perusahaan-perusahaan seperti perbankan, kartu kredit, asuransi, peritel, tv kabel dan perusahaan lainnya yang bersentuhan dengan nomor telepon pelanggan agar menghindari marketing berupa menghubungi calon pelanggan via telepon dan sms yang datanya diperoleh secara tanpa hak”, imbau Ramli.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Don't Miss

Ruangguru Disoal, Syafi Djohan: Jangan Buat Tuduhan Spekulatif

JAKARTA-Penunjukan perusahaan milik Staf Khusus (Stafsus) Presiden Jokowi, Adamas Belva
Cawapres Prof Dr Mahfud MD bersilaturahmi dengan Pengasuh Ponpes, KH Mustofa Bisri/Foto: Dok Tim Mahfud MD

Hadiri Haul di Tebuireng, Mahfud MD Kenang Wasiat Gus Dur Soal Amanat Penegakkan Hukum

JOMBANG-Cawapres nomor urut 3 Mahfud MD menghadiri acara Haul Ke