Bauran Kebijakan

Pengamat: Puan Harus Manfaatkan Bauran Komunikasi Politik Demi Dongkrak Elektabilitas

JAKARTA-Pakar komunikasi politik (komunikolog) Emrus Sihombing menilai Puan Maharani harus mengelola dan mengoptimalkan bauran pemasaran komukasi politik untuk bisa mendongkrak elektabilitas. “Bauran pemasaran politik harus di-manage dengan baik dengan menyusun suatu strategi yang baik dan terukur,” kata Emrus, Kamis (23/6/2022). Emrus menjelaskan
Thursday 23 Jun 2022, 5 : 58 pm
Data menunjukkan 37 juta UMKM atau lebih dari 60% dikelola oleh perempuan dan 35% dari penjulaan online dihasilkan oleh perempuan

BI Proyeksikan Pertumbuhan Ekonomi 4,7-5,5% Tahun 2022

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) memprakirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia pada tahun 2022 akan mencapai 4,7-5,5%, dari 3,2-4,0% pada tahun 2021. Optimisme ini didorong oleh berlanjutnya perbaikan ekonomi global yang berdampak pada kinerja ekspor yang tetap kuat, serta meningkatnya permintaan domestik dari kenaikan konsumsi dan
Wednesday 24 Nov 2021, 5 : 11 pm

Menyesuaikan Perkiraan Kurs Dolar AS, Dolar Singapura dan Dolar Hongkong

Oleh: Eugene Leow, Rates Strategist dan Radhika Rao, Economist DBS Group Research Prospek ekonomi makro dan pengetatan kondisi keuangan pada akhirnya memaksa Bank Sentral AS memangkas suku bunganya sebesar 50 basis poin dalam pertemuan darurat semalam. Walaupun kami memberi isyarat kemarin bahwa
Monday 9 Mar 2020, 10 : 12 pm

Gubernur BI Yakinkan Investor Berinvestasi di Indonesia

BALI-Gubernur Bank Indonesia (BI), Perry Warjiyo, meyakini saat ini adalah kesempatan yang baik untuk melakukan investasi di Indonesia. Hal ini didasari oleh kondisi Indonesia yang semakin baik, ketahanan Indonesia semakin kuat, stabilitas ekonomi nasional terjaga, dan momentum pertumbuhan berlanjut di tengah ketidakpastian
Thursday 30 Jan 2020, 8 : 44 pm