Benny Tjokro

Aset Disita Kejaksaan, Kinerja Keuangan RIMO Dipastikan Lumpuh Total

JAKARTA-Langkah Kejaksaan Agung (Kejagung) yang melakukan penyitaan atas dokumen unit-unit apartemen, aset tanah, mall dan hotel dipastikan akan melumpuhkan kinerja keuangan PT rimo International Lestari Tbk (RIMO). Melalui keterbukaan informasi RIMO yang dipublikasi Bursa Efek Indonesia (BEI) di Jakarta, Kamis (8/4), penyitaan
Thursday 8 Apr 2021, 8 : 12 pm

Aksi Merger Jangan Rugikan Investor dan Negara

JAKARTA-Aksi merger atau menjadi anggota bursa dengan jalan membeli saham perusahaan yang terlebih dulu listing di bursa merupakan hal yang tidak dilarang. Praktek itu merupakan cara paling mudah dan cepat bagi korporasi untuk masuk ke bursa tanpa perlu melewati berbagai persyaratan yang
Tuesday 16 Feb 2021, 12 : 29 pm

JPU Tidak Cermat Hitung Kerugian Negara Dalam Kasus Asuransi Jiwasraya

JAKARTA-Penasehat Hukum Terdakwa, Syahmirwan menyampaikan Nota Keberatan (Eksepsi) atas Perkara Pidana Nomor : 33/Pid.Sus-TPK/2020/PN.Jkt.Pst di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Pada Pengadilan Negeri Klas 1A Khusus Jakarta Pusat Rabu (10/6). Dalam nota pembelaannya, Tim Kuasa Hukum menyebutkan surat dakwaan Jaksa Penuntut Umum (JPU)
Friday 12 Jun 2020, 11 : 49 pm

Penanganan Perkara Asuransi Jiwasraya Syarat Penyimpangan

JAKARTA -Tim Penasehat Hukum Joko Hartono Tirto, Kresna Hutauruk mengatakan Kejaksaan Agung (Kejagung) tidak berwewenang melakukan penyidikan dan penuntutan di pengadilan tindak pidana korupsi karena perkara a quo bukan merupakan tindak pidana korupsi. Menurutnya, penanganan perkara Asuransi Jiwasraya ini syarat penyimpangan. Bahkan
Thursday 11 Jun 2020, 2 : 41 am

Advokat PERADI: Skandal Jiwasraya Mirip Centurygate Jaman SBY

JAKARTA-Advokat PERADI, Petrus Selestinus menilai skandal PT Asuransi Jiwasraya (Persero) tidak murni masalah hukum, tetapi ada konspirasi besar dibalik kasus ini. Sebab, banyak sekali kepentingan yang bermain dalam kasus asuransi tertua di Indonesia ini. “Kalau kita runut kebelakang, setiap pemilu selalu memakan
Tuesday 9 Jun 2020, 10 : 22 am

Skandal Jiwasraya, Gagalnya OJK

Oleh: Mohamad Guntur Romli Setelah skandal Jiwasraya masuk ke pengadilan, semua mata kini mengarah ke Otoritas Jasa Keuangan (OJK). OJK adalah lembaga pengawas independen. Kalau lembaga ini bekerja dengan baik, maka tidak akan ada pasien-pasien Jiwasraya ‘dirawat’ di Kejagung. Padahal gaji pegawai
Monday 8 Jun 2020, 2 : 44 pm

Patgulipat Jiwasraya

Oleh: Eko Kuntadhi Kasus Jiwasraya baru saja masuk persidangan. Kayaknya bakalan seru perdebatannya. Masalahnya, kasus ini mengaitkan skenario yang rumit menyangkut patgulipat di pasar modal. Begini. Sejak 2008 Jiwasraya memang sudah tercatat rugi. Waktu itu, Presiden kita masih SBY. Pada laporan keuangannya
Saturday 6 Jun 2020, 1 : 33 am

Kasus Jiwasraya, Kapan Kejagung Panggil Bakrie?

Oleh: Alfian Siregar Kasus Jiwasraya sudah mulai disidangkan. Anehnya perusahaan Bakrie yang sudah lama disebut-sebut tidak kunjung diperiksa. Padahal dari hasil pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) terdapat komposisi kepemilikan saham Grup Bakrie lebih banyak daripada yang kini menjadi terdakwa kasus Jiwasraya. Sebelumnya
Friday 5 Jun 2020, 6 : 47 pm

MAKI Sebut Peran Bentjok Dalam Kasus Jiwasraya Rangking Pertama

JAKARTA-Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) meminta adanya supervisor yang mengawasi pemeriksaan tersangka kasus megakorupsi PT Asuransi Jiwasraya (Jiwasraya) oleh Kejaksaan Agung (Kejagung). Apalagi, pemeriksaan tersangka kasus megakorupsi Jiwasraya mengalami tantangan akibat adanya pandemi Covid-19 ini. “Yang berhak melakukan supervisi adalah Komisi Pemberantasan
Friday 5 Jun 2020, 1 : 00 pm

Selain Jiwasraya, Kejagung Bidik Kasus Danareksa Sekuritas

JAKARTA-Kejaksaan Agung (Kejagung) sudah memetakan perkara korupsi mana yang akan dikebut setelah kasus Jiwasraya rampung. Pada Maret 2020 lalu, Jaksa Agung Sanitiar Burhanuddin menyebut, salah satu kasus yang akan dikebut adalah perkara korupsi di PT Danareksa Sekuritas. Benar saja, tak butuh waktu
Friday 5 Jun 2020, 8 : 42 am

Gagal Bayar Kasus Jiwasraya Adalah Pelajaran Berharga

JAKARTA-Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR RI, MH Said Abdullah mengatakan Asuransi Jiwasraya adalah aset nasional yang layak dipertahankan keberadaanya. Penyelamatan Jiwasraya harus menjadi prioritas mengingat jumlah nasabah pemegang polis di asuransi plat merah ini mencapai 5,5 juta orang. “Saya kira, asuransi Jiwasraya
Friday 5 Jun 2020, 8 : 29 am

Ekonom: Kasus Jiwasraya Bentuk Kejahatan Pasar Modal

JAKARTA-Direktur Political Economy and Policy Studies (PEPS), Prof. Dr. Anthony Budiawan menilai kasus PT Asuransi Jiwasraya merupakan salah satu bukti kejahatan pasar modal. Hal ini terjadi akibatnya Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang tidak menjalankan tugasnya dengan baik. Padahal, banyak investasi dari Jiwasraya
Wednesday 3 Jun 2020, 12 : 30 pm

Petrus: Kejagung Tak Boleh Semberono Sita Aset Benny Tjokro

JAKARTA-Koordinator Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI), Petrus Salestinus menilai permintaan pengusaha Benny Tjokrosaputra (Bentjok) tersangka kasus Tindak Pidana Korupsi PT Asuransi Jiwasraya agar melakukan audit atas transaksi Jiwasraya Tahun 2006-2016 sangat berlasan hukum. Sebelumnya, Bentjok untuk kesekian kalinya meminta agar BPK RI
Monday 24 Feb 2020, 4 : 52 pm

Panja: Bongkar Transaksi 8000 Saham Rugikan Jiwasraya

JAKARTA-Pengakuan Benny Tjokro, pemilik PT. Hanson International Tbk usai diperiksa Kejaksaan Agung cukup mengejutkan.Dia membeberkan melalui sepucuk surat kepada media bahwa ada banyak puluhan manager investasi dan 8.000 orang pemilih saham yang merugikan Jiwasraya. “Kita minta agar pengakuan itu ditindaklanjuti dengan mendalami
Sunday 2 Feb 2020, 10 : 33 pm

Rudi Dorong BPK Audit Investigatif Asabri

JAKARTA–Tak hanya PT Asuransi Jiwasraya yang mengalami kerugian sekitar Rp12,6 Triliun, namun PT Asabri diduga juga jebol sekitar Rp4,84 Triliun. Bahkan DPR menilai laporan keuangan PT Asabri yang disampaikan ke publik diduga telah direkayasa.“Laporan keuangan yang disampaikan ke DPR RI ini termasuk
Thursday 30 Jan 2020, 7 : 57 pm

IAPI Dukung Penegak Hukum Bersama BPK Periksa AJS

JAKARTA-Institut Akuntan Publik Indonesia (IAPI) mendukung aparat langkah Kejaksaan Agung (Kejakgung) dan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI guna pemeriksaan PT AJS, terutama persoalan gagal bayar kewajiban pembayaran polis. Begitupun langkah-langkah penyehatan dan penyelamatan yang dilakukan oleh Kementerian BUMN dan OJK. “Hal ini
Tuesday 14 Jan 2020, 1 : 01 pm