#Eksplorasi Panas Bumi

Diharapkan dapat memberikan kontribusi pada pencapaian target bauran energi baru dan terbarukan (EBT) 23% pada 2025 dan sebagai alternatif yang dapat menopang program transisi energi nasional dalam upaya mengurangi emisi gas rumah kaca

Eksplorasi Panas Bumi Prospek Cisolok-Cisukarame, Quick Wins Genjot Target EBT

JAKARTA-Pengembangan Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) termasuk dalam proyek strategis nasional untuk penyediaan infrastruktur ketenagalistrikan. Diharapkan dapat memberikan kontribusi pada pencapaian target bauran energi baru dan terbarukan (EBT) 23% pada 2025 dan sebagai alternatif yang dapat menopang program transisi energi nasional
Wednesday 8 Sep 2021, 5 : 07 pm