Manager Investasi

OJK

OJK Dorong Pembiayaan UKM Daerah Lewat Securities Crowdfunding

BANDA ACEH–Otoritas Jasa Keuangan (OJK) bersama Self-Regulatory Organization (SRO) terus mendorong pembiayaan bagi pelaku Usaha Kecil dan Menengah (UKM) melalui instrumen di Pasar Modal dengan memanfaatkan Securities Crowdfunding (SCF) sebagai alternatif pendanaan. Demikian disampaikan Kepala Eksekutif Pengawas Pasar Modal, Keuangan Derivatif, dan Bursa Karbon OJK
Sunday 24 Sep 2023, 10 : 49 am
MAMI

Menakar Arah Kebijakan Suku Bunga The Fed

Oleh: Samuel Kesuma, CFA-Senior Portfolio Manager, Equity PT Manulife Aset Manajemen Indonesia Kebijakan suku bunga The Fed terus menjadi perhatian pasar. Bagaimana Anda melihat arah kebijakan The Fed ke depannya? Setelah menaikkan suku bunga dari 0,25% ke 5,5% sejak tahun lalu, kebijakan moneter
Saturday 16 Sep 2023, 8 : 39 am
Fredd Tedja-MAMI

Pilih Reksa Dana atau SBN

Oleh:Freddy Tedja Setelah sempat bergerak sangat fluktuatif di bulan Agustus kemarin, kondisi pasar obligasi diperkirakan akan berangsur membaik, ditopang oleh dinamika global dan domestik terkini. Dari sisi global, data-data ekonomi terakhir Amerika Serikat menunjukkan pelemahan, membuat ekspektasi bahwa bank sentral Amerika Serikat
Friday 8 Sep 2023, 10 : 23 pm
kondisi stabilitas sistem keuangan berdasarkan data September 2021 masih terjaga, dengan kinerja yang terus bertumbuh positif tercermin dari pertumbuhan kredit dan penghimpunan dana di pasar modal

OJK Moratorium Penerbitan Izin Perusahaan Efek

JAKARTA-Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menghentikan sementara pemberian izin bagi Perusahaan Efek yang melakukan kegiatan usaha selaku Manajer Investasi (MI), sejalan dengan upaya pelaksanaan evaluasi dan penataan industri MI. Namun, berdasarkan keterangan resmi OJK yang dikutip Kamis (16/12), bagi Perusahaan Efek yang telah
Saturday 18 Dec 2021, 10 : 02 pm
Sinyal Fed tapering atau pengurangan stimulus dari bank sentral Amerika Serikat sepertinya terlihat semakin jelas akan berlangsung di kuartal keempat ini. Kenaikan Fed Rate diproyeksikan akan maju lebih cepat dan terjadi di tahun 2022, menjadi 0,50%.

Kiat Memilih Reksa Dana Saham

Oleh: Freddy Tedja Kabar positif datang dari perekonomian Indonesia yang akhirnya berhasil keluar dari resesi ekonomi dengan mencatatkan pertumbuhan positif 7,07% YoY di kuartal kedua tahun 2021, setelah sebelumnya di kuartal pertama pun perekonomian Indonesia mencatat pertumbuhan positif. Pertumbuhan ekonomi Indonesia lebih
Friday 13 Aug 2021, 7 : 57 pm
Sinyal Fed tapering atau pengurangan stimulus dari bank sentral Amerika Serikat sepertinya terlihat semakin jelas akan berlangsung di kuartal keempat ini. Kenaikan Fed Rate diproyeksikan akan maju lebih cepat dan terjadi di tahun 2022, menjadi 0,50%.

Amankah “Menitipkan” Uang Di Manajer Investasi?

Oleh: Freddy Tedja Beberapa waktu terakhir ini muncul pemberitaan negatif mengenai kasus-kasus di industri asuransi dan dana pensiun yang melibatkan sejumlah perusahaan manajer investasi. Akibatnya, muncul pertanyaan di masyarakat: mengenai keamanan  berinvestasi  di reksa dana yang dikelola oleh perusahaan manajer investasi. Lantas,
Wednesday 4 Aug 2021, 12 : 46 pm

Panja: Bongkar Transaksi 8000 Saham Rugikan Jiwasraya

JAKARTA-Pengakuan Benny Tjokro, pemilik PT. Hanson International Tbk usai diperiksa Kejaksaan Agung cukup mengejutkan.Dia membeberkan melalui sepucuk surat kepada media bahwa ada banyak puluhan manager investasi dan 8.000 orang pemilih saham yang merugikan Jiwasraya. “Kita minta agar pengakuan itu ditindaklanjuti dengan mendalami
Sunday 2 Feb 2020, 10 : 33 pm