Mata Uang Lokal

BI dan BNM Luncurkan Interkoneksi Pembayaran Antarnegara Berbasis Qr Code

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) dan Bank Negara Malaysia (BNM) meresmikan implementasi interkoneksi pembayaran antara Indonesia dengan Malaysia menggunakan QR Code Senin (8/5). Peluncuran ini merupakan tindak lanjut dari fase uji coba yang telah sukses dilakukan sejak 27 Januari 2022. Interkoneksi pembayaran dengan menggunakan QR Code ini melibatkan
Monday 8 May 2023, 6 : 18 pm

Kemenkeu Jepang dan BI Sepakati MoU Dorong Penggunaan Mata Uang Lokal

JAKARTA-Menteri Keuangan Jepang, Taro Aso dan Gubernur Bank Indonesia, Perry Warjiyo telah menyepakati pembentukan kerangka kerja sama untuk mendorong penggunaan mata uang lokal guna penyelesaian perdagangan bilateral dan investasi langsung (local currency settlement). Local Currency Statement (LCS) framework adalah penyelesaian transaksi perdagangan
Thursday 5 Dec 2019, 6 : 38 pm