multiipilyer effect

Kawasan Industri Teluk Bintuni Ditargetkan Serap Investasi USD 800 Juta

JAKARTA-Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus mengakselerasi pengembangan kawasan industri di luar Jawa, salah satunya di Kawasan Industri Teluk Bintuni, Papua Barat. Langkah strategis ini untuk mendorong pemerataan pembangunan dan ekonomi dalam upaya mewujudkan Indonesia sentris. “Kawasan Industri Teluk Bintuni memiliki potensi sumber daya
Sunday 14 Jul 2019, 6 : 58 pm