promosi investasi

Pengembangan Jasa Industri Dalam Menopang Hilirisasi

JAKARTA-Kementerian Perindustrian (Kemenperin) fokus mendukung pengembangan jasa industri untuk menopang kebijakan industrialisasi berbasis hilirisasi industri. Jasa industri merupakan industri yang berperan sebagai faktor pemungkin (enabler) bagi pengembangan industri andalan secara efektif, efisien, integratif dan komprehensif. Pemerintah menilai bahwa jasa industri dapat menunjang
Saturday 16 Sep 2023, 8 : 59 am
SNI juga dapat menjadi nilai tambah dan memberikan kekuatan suatu produk untuk menembus pasar ekspor.

Industri Manufaktur Menggeliat, PMI Naik ke Posisi 51,9

JAKARTA-Industri manufatur Indonesia kembali menunjukkan geliat positif pada Februari 2020. Hal ini tercermin dari capaian Purchasing Managers’ Index™ (PMI™) manufaktur Indonesia yang dirilis oleh IHS Markit, dengan memperlihatkan kenaikan dari 49,3 pada bulan Januari ke posisi 51,9 pada Februari 2020. Peningkatan PMI
Monday 2 Mar 2020, 7 : 42 pm

Menperin Siapkan Lima Jurus Jitu Kerek Pertumbuhan Industri

JAKARTA-Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita menyebutkan lima strategi untuk mempercepat pertumbuhan sektor industri. Diharapkan, melalui kinerja industri yang gemilang, turut mendongkrak perekonomian nasional dan kesejahteraan masyarakat. “Langkah pertama, koordinasi pembangunan industri dengan kementerian dan lembaga terkait lain,” tuturnya ketika Rapat Kerja
Sunday 23 Feb 2020, 10 : 53 pm