PT Perusahaan Listrik Negara

Penambahan ini sebagai bagian dari antisipasi atas meningkatnya demand (permintaan) sesuai hasil prognosis Kementerian ESDM

Konversi PLTD Jadi Pembangkit EBT, PLN Gandeng KPK Dalam Proses Pengadaan

JAKARTA–PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) (PLN) menggandeng Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk memastikan bisnis sesuai dengan prinsip Good Coorporate Governance (GCG). Saat ini PLN akan melakukan proses pengadaan atau tender program konversi Pembangkit Tenaga Listrik Diesel (PLTD) di sejumlah wilayah. PLN menggandeng
Sunday 6 Feb 2022, 1 : 29 pm

Triwulan III 2021: Rasio Elektrifikasi 99,40%, Kapasitas Pembangkit EBT 386 MW

JAKARTA-Pemerintah terus fokus dalam menggenjot pemerataan akses listrik yang ramah lingkungan ke seluruh lapisan masyarakat Indonesia. Hal ini dapat ditunjukkan melalui pencapaian rasio elektrifikasi sebesar 99,40 persen di triwulan III tahun 2021 dibarengi dengan pertumbuhan kapasitas pembangkit listrik EBT yang cukup menjanjikan.
Saturday 20 Nov 2021, 1 : 56 pm

Presiden Jokowi Dorong Pertamina dan PLN Siapkan Transisi Energi

JAKARTA-Peralihan menuju energi yang lebih ramah lingkungan adalah salah satu upaya pemerintah dalam mengendalikan perubahan iklim. Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mendorong PT Pertamina dan PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) untuk segera menyiapkan perencanaan transisi energi dari energi fosil menjadi energi hijau.
Saturday 20 Nov 2021, 1 : 49 pm

Tarik Minat Masyarakat ke KBLBB, Pemerintah Dukung Rilis Aplikasi Charge.IN

JAKARTA-Pemerintah optimis populasi Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai (KBLBB) bisa masif mengaspal di jalanan Indonesia dalam waktu dekat. Hal ini dukung dengan adanya aplikasi pengisian baterai berupa Charge.IN hasil terobosan PT Perusahaan Listrik Negara (Persero). Direktur Jenderal Ketenagalistrikan Kementerian ESDM Rida Mulyana
Monday 1 Feb 2021, 10 : 20 pm