Purchasing Managers’ Index

Aktivitas Ekonomi Kembali Normal, Presiden: Waspada Ketidakpastian Global

JAKARTA-Aktivitas ekonomi masyarakat Indonesia sudah kembali pada posisi normal seperti sebelum adanya pandemi COVID-19. Namun, Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengimbau seluruh masyarakat untuk tetap waspada terhadap ketidakpastian global yang tengah terjadi. Hal ini disampaikan Presiden saat memberikan arahan pada acara Pertemuan
Thursday 25 Nov 2021, 12 : 33 am
capaian Purchasing Managers’ Index (PMI) manufaktur Indonesia pada bulan Oktober yang bertengger di level 57,2 atau naik dibanding bulan September yang berada di peringkat 52,2

Catat Rekor Tertinggi, PMI Manufaktur Indonesia Kembali Lampaui China dan Korea

JAKARTA-Kinerja sektor industri pengolahan nonmigas di tanah air terus menunjukkan geliatnya seiring dengan berjalannya kebijakan pemerintah yang probisnis. Hal ini tercemin dari capaian Purchasing Managers’ Index (PMI) manufaktur Indonesia pada bulan Oktober yang bertengger di level 57,2 atau naik dibanding bulan September yang
Monday 1 Nov 2021, 8 : 19 pm
Capaian ini menunjukkan aktivitas produksi manufaktur diprediksi akan kembali di zona ekspansi atau di atas 50, setelah sebelumnya berada di level kontraksi, yakni Juli di angka 40,1 dan Agustus di 43,7

PMI Indonesia September 2021 Naik ke Level 52,2

JAKARTA-Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Febrio Kacaribu menyampaikan Purchasing Managers Index (PMI) September 2021 kembali menunjukkan arah pemulihan yang semakin kuat, yaitu sebesar 52,2 pada September 2021. Capaian ini menunjukkan aktivitas produksi manufaktur diprediksi akan kembali di zona ekspansi atau di atas
Friday 1 Oct 2021, 6 : 20 pm

PMI Manufaktur Indonesia Masih Ekspansif

JAKARTA-Sejumlah industri pengolahan nonmigas di tanah air masih melakukan perluasan usaha, yang tercermin dari capaian Purchasing Managers Index (PMI) manufaktur Indonesia pada bulan Juni yang berada di level 53,5. Berdasarkan hasil survei yang dirilis oleh IHS Markit tersebut, PMI di atas 50
Friday 2 Jul 2021, 10 : 03 am

Airlangga: Penguatan Ekspor-Impor Melanjutkan Tren Pemulihan Ekonomi

JAKARTA-Pemulihan ekonomi Indonesia terus berlanjut seiring dengan tren penguatan ekspor dan impor. Ekspor Indonesia pada Mei 2021 mencapai 16,60 miliar Dolar Amerika Serikat (AS) atau menguat signifikan sebesar 58,76 persen (year-on-year/yoy). Sejalan dengan nilai ekspor, performa impor Indonesia pada Mei 2021 juga
Wednesday 16 Jun 2021, 1 : 30 pm

Kemenperin Dukung IKM Tekstil Bangkit dan Tingkatkan Kinerja

JAKARTA-Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus mendukung pelaku industri kecil dan menengah (IKM), termasuk sektor tekstil dan pakaian jadi agar mampu bangkit dari tekanan dampak pandemi Covid -19. Berbagai strategi telah dilakukan, misalnya mendorong peningkatan produksi dan penjualan melalui dukungan pemasaran online. “Kita tahu
Monday 7 Jun 2021, 7 : 04 pm

Jaga Aktivitas Industri, Kemenperin Ingin Arus Logistik Lancar

JAKARTA-Kementerian Perindustrian (Kemenperin) bertekad untuk terus menjaga aktivitas sektor industri manufaktur agar tetap berproduksi sehingga mendorong pertumbuhan ekonomi nasional di tengah masa pandemi Covid-19. Berbagai kebijakan telah diterbitkan, antara lain penerapan izin operasional dan mobilitas kegiatan industri (IOMKI), dengan tetap menjalankan protokol
Monday 10 May 2021, 11 : 06 pm

PMI Manufaktur Indonesia Cetak Rekor Tertinggi, Tembus Level 54,6

JAKARTA-Produktivitas manufaktur Indonesia kian menggeliat untuk memenuhi kebutuhan pasar domestik dan ekspor. Di tengah hantaman dampak pandemi COVID-19, laju aktivitas industri terus dipacu guna mengakselerasi pemulihan ekonomi nasional (PEN). “Selama ini sektor industri pengolahan nonmigas masih menjadi motor penggerak roda perekonomian nasional.
Wednesday 5 May 2021, 12 : 41 pm

Menkeu: Kinerja Perekonomian Maret 2021 Terus Melanjutkan Tren Positif

JAKARTA-Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyampaikan kinerja perekonomian di bulan Maret terus melanjutkan tren positif. Hal ini didorong oleh kinerja positif berbagai sektor, di antaranya terlihat dari Purchasing Managers’ Index (PMI) Manufaktur yang meningkat, kinerja ekspor dan impor yang membaik, dan
Thursday 22 Apr 2021, 10 : 44 pm

PMI Manufaktur di Level 52,2, Indonesia Lampaui Vietnam dan Thailand

JAKARTA-Industri pengolahan nonmigas di tanah air masih menunjukkan geliatnya yang positif pada awal tahun 2021. Hal ini tercermin dari capaian Purchasing Managers’ Index (PMI) manufaktur Indonesia pada bulan Januari 2021 yang berada di level 52,2 atau lebih tinggi dari periode sebelumnya sebesar
Tuesday 2 Feb 2021, 3 : 17 pm

PMI Manufaktur Indonesia Naik Lagi, Lampaui Vietnam dan Thailand

JAKARTA-Industri pengolahan nonmigas di tanah air masih menunjukkan geliatnya yang positif pada awal tahun 2021. Hal ini tercermin dari capaian Purchasing Managers’ Index (PMI) manufaktur Indonesia pada bulan Januari 2021 yang berada di level 52,2 atau lebih tinggi dari periode sebelumnya sebesar
Monday 1 Feb 2021, 6 : 15 pm

PMI Manufaktur Indonesia Terus Ekspansif

JAKARTA-Aktivitas industri manufaktur di tanah air menunjukkan kinerja yang gemilang pada bulan terakhir tahun 2020. Meskipun masih di tengah tekanan berat akibat pandemi Covid-19, geliat industri manufaktur di dalam negeri terus berupaya bangkit menembus fase ekspansif. Hal tersebut tercermin dari Purchasing Managers’
Monday 4 Jan 2021, 6 : 55 pm

PMI Manufaktur Indonesia Naik Tipis ke Level 47,8

JAKARTA-Industri manufaktur tanah air perlahan mulai bangkit kembali di tengah tekanan berat akibat dampak pandemi Covid-19. Geliat ini tercermin dari Purchasing Managers’ Index (PMI) manufaktur Indonesia bulan Oktober yang menembus level 47,8 atau naik dibanding capaian pada September yang menempati posisi 47,2
Tuesday 3 Nov 2020, 4 : 18 pm

Indeks Kepercayaan Industri Naik, Menperin: Kebijakan Sudah On the Track

JAKARTA-Kenaikan Purchasing Manager’s Index (PMI) Manufaktur Indonesia menjadi 39,1 pada bulan Juni 2020 dinilai menandakan mulai pulihnya sektor industri manufaktur nasional. Lonjakan indeks tersebut juga mendorong peningkatan kepercayaan sektor industri manufaktur terhadap berbagai langkah strategis yang dijalankan oleh pemerintah dalam upaya memacu
Saturday 4 Jul 2020, 9 : 50 pm

Kemenperin Siapkan Aparat Industri Hadapi Kenormalan Baru

JAKARTA-Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus berupaya agar sektor manufaktur tetap memberikan kontribusi besar bagi perekonomian nasional, walaupun tengah menghadapi hantaman akibat pandemi Covid-19. Dalam upaya mendorong industri tetap bergerak saat ini, setelah mengeluarkan beberapa kebijakan strategis, Kemenperin menyelenggarakan bimbingan teknis (bimtek) untuk aparatur
Tuesday 19 May 2020, 8 : 11 pm

Investasi Manufaktur Kian Moncer, Kuartal I-2020 Naik 44%

JAKARTA-Nilai investasi industri pengolahan selama triwulan I tahun 2020 menunjukkan angka positif di tengah tekanan akibat pandemi Covid-19. Sepanjang tiga bulan pertama 2020, total penanaman modal sektor manufaktur di tanah air menyentuh angka Rp64 triliun atau naik 44,7% dibanding capaian pada periode
Monday 27 Apr 2020, 10 : 46 am