Single Investor Identification

Penghentian sementara perdagangan saham TIRA terbatas pada upaya untuk melakukan cooling down

BEI: Jumlah Investor Saham di 2020 Tumbuh 53,47%

JAKARTA-PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mengumumkan, jumlah investor baru di 2020 bertumbuh sebesar 53,47 persen (year-on-year) dari total jumlah investor saham pada 2019 yang sebanyak 1.104.610 Single Investor Identification (SID). Jumlah investor saham pada akhir 2020 mencapai 1.695.268 SID. Pernyataan tersebut disampaikan Direktur Utama BEI, Inarno
Thursday 28 Jan 2021, 5 : 32 pm
Penghentian sementara perdagangan saham TIRA terbatas pada upaya untuk melakukan cooling down

Bos BEI: Pasar Modal Syariah Kian Populer, Investor Capai 80.152 SID

JAKARTA-Direktur Utama PT Bursa Efek Indonesia (BEI), Inarno Djajadi mengungkapkan, jumlah investor saham syariah per akhir September 2020 sudah mencapai 80.152 single investor identification (SID) atau meningkat lebih dari 1.500 persen jika dibandingkan dengan posisi per akhir Desember 2015. Inarno menyebutkan, selama
Tuesday 17 Nov 2020, 11 : 25 am

BNI Syariah Targetkan Penjualan Sukuk Ritel SR013 Sebesar Rp75 Miliar

JAKARTA-BNI Syariah resmi ditunjuk oleh Direktorat Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko (DJPPR) Kementerian Keuangan sebagai mitra distribusi baru penjualan surat berharga syariah negara ritel atau Sukuk Ritel SR-013. Dalam penjualan perdana SR013, BNI Syariah menargetkan penjualan sebesar Rp75 miliar. Direktur Utama BNI
Saturday 29 Aug 2020, 11 : 26 am

Tahun Baru, Waktunya Upgrade Resolusi Kamu Dalam Berinvestasi

JAKARTA – Awal tahun sering dianggap sebagai lembaran baru dalam melakukan sesuatu yang lebih baik. Tidak terasa bulan pertama di 2020 bahkan hampir selesai, sudah sejauh mana progres resolusi yang dijalankan? Berbicara soal resolusi, memiliki uang yang banyak dan cepat menjadi salah satu
Thursday 30 Jan 2020, 10 : 15 pm
Single Investor Identification

Tembus Sejuta SID, Menko Darmin Apresiasi Perluasan Akses Pasar Modal

AMBON-Di tengah ketidakpastian dan pelemahan ekonomi global, pertumbuhan ekonomi Indonesia menunjukkan tren peningkatan sejak tahun 2015, dengan pertumbuhan pada tahun 2018 sebesar 5,17%. Namun pada kuartal kedua tahun 2019 mengalami penurunan menjadi 5,05%, lebih rendah dibandingkan periode yang sama pada tahun lalu
Sunday 25 Aug 2019, 5 : 37 pm