Statistik

November 2023, Neraca Perdagangan Indonesia Surplus US$2,41 Miliar

JAKARTA-Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan, neraca perdagangan Indonesia (NPI) mengalami surplus US$2,41 miliar pada November 2023. Surplus ini berasal dari sektor nonmigas US$4,62 miliar, sedangkan di sektor migas mengalami defisit US$2,21 miliar. Nilai ekspor Indonesia pada November 2023 mencapai US$22 miliar, sementara
Friday 15 Dec 2023, 1 : 57 pm

BPS: Ekonomi Indonesia Tumbuh 4,94% pada Triwulan III 2023

JAKARTA-Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan perekonomian Indonesia pada triwulan III-2023 berdasarkan besaran Produk Domestik Bruto (PDB) atas dasar harga berlaku mencapai Rp5.296,0 triliun atau atas dasar harga konstan 2010 mencapai Rp3.124,9 triliun. Ekonomi Indonesia triwulan III-2023 terhadap triwulan sebelumnya mengalami pertumbuhan sebesar
Monday 6 Nov 2023, 7 : 23 pm

BPS: September 2023 Inflasi YoY Sebesar 2,28%, Tertinggi di Manokwari

JAKARTA-Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan, September 2023 inflasi year on year (yoy) mencapai sebesar 2,28%. Inflasi tertinggi terjadi di Manokwari sebesar 5,26%. Demikian dikemukakan Amalia Adininggar Widyasanti, Plt. Kepala BPS dalam keterangan tertulis, di Jakarta, Senin (2/10). “Pada September 2023 terjadi inflasi
Monday 2 Oct 2023, 4 : 42 pm

Inflasi YoY Tercatat 3,27% pada Agustus 2023, Tertinggi di Manokwari

JAKARTA-Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan, pada Agustus 2023 terjadi inflasi year on year (y-on-y) sebesar 3,27% dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) sebesar 115,22. Inflasi y-on-y tertinggi terjadi di Manokwari sebesar 6,40% dengan IHK sebesar 122,04 dan terendah terjadi di Jambi sebesar 1,92% dengan IHK sebesar
Friday 1 Sep 2023, 3 : 49 pm

Ekonomi Indonesia Triwulan II-2014 Tumbuh 5,12%

JAKARTA-Perekonomian Indonesia yang diukur berdasarkan besaran Produk Domestik Bruto (PDB) atas dasar harga berlaku pada triwulan II-2014 mencapai Rp2.480,8 triliun, sedangkan PDB atas dasar harga konstan 2000 mencapai Rp724,1 triliun. Pertumbuhan ekonomi Indonesia yang diukur berdasarkan kenaikan Produk Domestik Bruto (PDB) pada
Tuesday 5 Aug 2014, 6 : 05 pm