Target 2020, BTN Incar 2,7 Juta Nasabah Mobile Banking

Friday 7 Feb 2020, 7 : 32 pm
BTN-Mobile Banking

JAKARTA-Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Pahala N. Mansury (keempat kiri) bersama Jajaran Direksi Bank BTN Hirwandi Gafar, Jasmin, Andi Nirwoto, Elisabeth Novie Riswanti, dan Yossi Istanto kompak melihat aplikasi Mobile Banking Bank BTN di sela-sela acara Millenials Digital Experience di Jakarta, Jumat (7/2/2020).

Melalui acara ini, Bank BTN resmi memoles mobile banking perseroan dengan User Interface baru yang dinamis, modern, menarik, dan user friendly. Dengan polesan tersebut, perseroan membidik akan ada 2,7 juta pengguna mobile banking Bank BTN pada 2020.

Adapun, pengembangan mobile banking apps ini menjadi batu loncatan bagi Bank BTN untuk mengembangkan super apps dengan berbagai fitur yang akan menjawab kebutuhan nasabah modern perseroan.

Don't Miss

Kuartal I, Kinerja SAME Berbalik Merugi Sebesar Rp17,77 Miliar

JAKARTA-PT Sarana Meditama Metropolitan Tbk (SAME) mengalami kerugian mencapai Rp17,77
Rencana konsolidasi ini masih dalam tahap kajian, dan tahap berikutnya akan dilakukan kajian terhadap opsi unlocking value terbaik yang akan memberikan manfaat terbesar bagi perusahaan

TLKM Siap Konsolidasikan Bisnis Data Center, Ditargetkan Selesai di 2024

JAKARTA-Manajemen PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (TLKM) mengaku, saat ini