BTN Gandeng Tapera, Bangun Hunian Terjangkau

Monday 27 May 2019, 1 : 39 pm

JAKARTA-Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Maryono (tengah) bersama Deputi Komisioner BP Tapera Bidang Pemanfaatan Ariev Baginda Siregar dan Direktur Bank BTN Budi Satria tersenyum disela acara Buka Puasa Bersama Direksi dan Media di Jakarta, Minggu (26/5/2019).

Bank BTN menyatakan siap menjadi mitra utama Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) untuk mengakselerasi kepemilikan hunian yang terjangkau bagi masyarakat Indonesia.

Kesiapan tersebut didukung pengalaman Bank BTN menjadi pemimpin pasar Kredit Pemilikan Rumah (KPR) Subsidi, inovasi bisnis yang telah dilakukan, hingga kepemilikan Manajer Investasi yang sudah diinisiasi perseroan.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Don't Miss

BI Terbitkan Penyempurnaan Ketentuan Operasi Moneter

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) menerbitkan Peraturan Bank Indonesia (PBI) No.21/6/PBI/2019 tentang
Jasmerah merupakan pesan yang masih sangat relevan sampai saat ini. Karena para elit bangsa Indonesia cenderung meninggalkan sejarah. Melupakan sejarah.

Anomali Ekonomi Pandemi: Pertumbuhan versus Kematian

Oleh: Anthony Budiawan Pertumbuhan ekonomi kuartal II (Q2) 2021 sebesar