PROPERTI

penjualan lahan industri masih menjadi tulang punggung pencapaian marketing sales hingga akhir Kuartal III-2021.

Kuartal I-2024, DMAS Raih Penjualan Pemasaran Rp560 Miliar

JAKARTA – PT Puradelta Lestari Tbk (DMAS) membukukan penjualan pemasaran atau marketing sales sebesar Rp560 miliar pada kuartal I 2024. Ini sekitar 31% dari  target marketing sales DMAS sebesar Rp1,81 triliun tahun 2024. Direktur DMAS Tondy Suwanto, dalam keterangan tertulis di Jakarta, dikutip
Friday 19 Apr 2024, 10 : 18 pm
PT Samudera Indonesia Tbk

GRPM Menangkan Lelang Aset Properti Senilai Rp30,6 Miliar

JAKARTA – PT Graha Prima Mentari Tbk (GRPM) mengumumkan, pihaknya telah memenangkan lelang aset properti berupa tanah dan bangunan seluas 11.396 meter persegi pada 16 April 2024. Penyelenggara lelang dari Pemerintah yakni Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) dan Bank Mandiri.
Thursday 18 Apr 2024, 4 : 18 pm
THR

Jababeka Bidik Penjualan Pemasaran Rp2,5 Triliun pada 2024

JAKARTA – Manajemen PT Jababeka Tbk (KIJA), emiten pengembang properti memasang target penjualan pemasaran tahun 2024 sebesar Rp2,5 triliun. Target ini, sekitar 13,6% lebih tinggi dibanding penjualan pemasaran Rp2,21 triliun tahun lalu. Sekretaris Perusahaan KIJA Muljadi Suganda, dalam siaran pers di Jakarta,
Thursday 28 Mar 2024, 10 : 16 pm
RelifeAsia

Laba Bersih RELF Tumbuh Triple Digit Jadi Rp 10,45 Miliar

 JAKARTA – PT Graha Mitra Asia Tbk (RELF), yang lebih dikenal dengan nama RelifeAsia emiten yang tercatat di Bursa dengan kode saham RELF, baru saja merilis laporan keuangan tahunan periode 2023 dengan hasil penjualan dan perolehan laba yang meningkat signifikan. Pencapaian Perseroan
Thursday 21 Mar 2024, 8 : 25 pm
PT Summarecon Agung Tbk

Laba Bersih SMRA di 2023 Melesat 22,48% Jadi Rp765,97 Miliar

JAKARTA – PT Summarecon Agung Tbk (SMRA) pada Tahun Buku 2023,  mencatatkan laba bersih Rp765,97 miliar atau bertumbuh 22,48 persen dibanding capaian di Tahun Buku 2022 yang senilai Rp625,38 miliar. Berdasarkan laporan keuangan yang dikutip Selasa (19/3), total pendapatan Summarecon di sepanjang 2023
Tuesday 19 Mar 2024, 9 : 36 pm
BSDE

Tahun 2023, Laba BSDE Anjlok 20,04%

JAKARTA – PT Bumi Serpong Damai Tbk (BSDE) mencatatkan pendapatan usaha Rp11,54 triliun pada 2023,  naik 12,74% dari Rp10,24  triliun tahun 2022. “Pendapatan dari segmen penjualan tanah, bangunan dan strata title mendominasi pendapatan usaha. Pada akhir 2023, segmen ini mencatat angka Rp9,83
Friday 15 Mar 2024, 10 : 42 am
Solusi Bangunan Indonesia

Solusi Bangun Indonesia Bukukan Laba Rp894,64 Miliar pada 2023

JAKARTA – PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SMCB) membukukan laba Rp894,64 miliar (Rp99 per saham) pada 2023, naik 6,59% dibanding Rp839,27 miliar  (Rp93 per saham) pada 2022. Berdasarkan laporan keuangan Desember 2023 yang dipublikasikan Jumat (8/3/2024), pendapatan konsolidasi SMCB meningkat 0,89% menjadi Rp12,37
Friday 8 Mar 2024, 4 : 35 pm
PT Era Graharealty Tbk

Ekspansi Pasar, Era Graharealty Dirikan Kencana Gemilang Properti

JAKARTA – Manajemen PT Era Graharealty Tbk (IPAC) telah mendirikan PT Kencana Gemilang Properti (KGP), anak perusahaan baru Perseroan yang bergerak di bidang real estat pada 04 Maret 2024. Menurut Darmadi Darmawangsa, Direktur Utama IPAC  dalam keterangan tertulis, dikutip Kamis (07/3/2024), modal
Thursday 7 Mar 2024, 9 : 36 am

Danai Proyek Mini LNG, Anak Usaha Jababeka Raih Kredit Rp149,08 Miliar

JAKARTA – PT Likuid Nusantara Gas (LNG), anak usaha PT Kawasan Industri Jababeka Tbk (KIJA) memperoleh fasilitas kredit dari Bank China Construction Bank Indonesia Tbk (MCOR) senilai Rp149,08 miliar. Sekretaris Perusahaan KIJA, Budianto Liman, dalam keterangan tertulis, dikutip Rabu (06/3/2024) menjelaskan, fasilitas kredit
Wednesday 6 Mar 2024, 9 : 55 am
PT Samudera Indonesia Tbk

Naik 18,29%, Jaya Konstruksi Manggala Raih Laba Rp237,47 Miliar pada 2023

JAKARTA – PT Jasa Konstruksi Manggala Pratama Tbk (JKON) membukukan laba Rp237,47 miliar (Rp14,56 per saham) pada 2023, naik 18,29% jika dibandingkan Rp200,75 miliar (Rp12,31 per saham) pada tahun 2022. Seperti tergambar dalam laporan keuangan per Desember 2023, dikutip Rabu (06/3/2024), pendapatan bersih
Wednesday 6 Mar 2024, 9 : 21 am

Lippo Karawaci Jual Aset Tanah Senilai Rp279,88 Miliar

JAKARTA–PT Lippo Karawaci Tbk (LPKR) dan PT Siloam International Hospitals Tbk (SILO), telah menandatangani Perjanjian Pengikatan Jual Beli Bersyarat  (PPJB)  untuk penjualan tanah seluas 6.094 meter persegi yang berlokasi di Kelurahan Kebon Jeruk, Kecamatan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Provinsi DKI Jakarta pada
Friday 16 Feb 2024, 1 : 52 pm

Jababeka Raih Penjualan Pemasaran Rp2,21 Triliun pada 2023

JAKARTA-Penjualan pemasaran PT Jababeka Tbk (KIJA) mencapai Rp2,21 triliun pada 2023. “Pencapaian marketing sales ini melampaui target yang ditetapkan awal tahun sebesar Rp2,0 triliun,” tulis Muljadi Suganda, Sekretaris Perusahaan KIJA, dalam keterangan tertulis, Selasa (13/2/2024). Menurut Muljadi, penjualan pemasaran di kawasan industri
Tuesday 13 Feb 2024, 4 : 27 pm

Bukit Uluwatu Villa Akuisisi Saham BSR Senilai Rp112,22 Miliar

JAKARTA–PT Bukit Uluwatu Villa Tbk (BUVA), perusahaan di bidang usaha botel bintang, menakuisisi saham PT Bukit Savana Raya (BSR) dari PT Vasanta Indo Property (VIP) pada 31 Januari 2024. Rian Fachmi Tobing, Sekretaris Perusahaan BUVA, mengemukakan dalam keterbukaan informasi ke Bursa Efek
Tuesday 6 Feb 2024, 6 : 02 pm
BSDE

BSDE Raih Penjualan Pemasaran Rp9,50 Triliun

JAKARTA-Penjualan pemasaran PT Bumi Serpong Damai Tbk (BSDE) mencapai Rp9,50 triliun pada 2023. “Pencapaian tersebut melampaui target yang ditetapkan di awal tahun sebesar Rp8,80 triliun,” tulis Hermawan Wijaya, Direktur BSDE, dalam keterangan tertulis, dikutip Rabu (31/1/2024). Menurut Hermawan, penjualan pemasaran segmen residensial
Wednesday 31 Jan 2024, 10 : 05 am

Penjualan Pemasaran Pantai Indah Kapuk Dua Rp2,4 Triliun

JAKARTA-Penjualan pemasaran PT Pantai Indah Kapuk Dua Tbk (PANI) tahun 2023 mencapai Rp2,4 triliun. Pencapaian tersebut telah melampaui target yang ditetapkan Perseroan pada awal tahun 2023 sebesar Rp2,1 triliun. Sugianto Kusuma, Presiden Direktur PANI dalam siaran pers di Jakarta, dikutip Senin (22/1/2024)
Monday 22 Jan 2024, 5 : 06 pm

PP Properti Lakukan Serah Terima 826 Unit Hunian Tower 1 Louvin Apartment

JAKARTA-PT PP Properti Tbk (PPRO) melalui proyek Louvin Apartment memulai proses serah terima 826 unit hunian Tower 1 kepada konsumen pada 23-29 Desember 2023. Adapun proses serah terima dilakukan secara bertahap seiring dengan penyelesaian pembangunan proyek hunian yang berlokasi di kawasan pendidikan
Thursday 28 Dec 2023, 3 : 52 pm

Nusa Konstruksi Enjiniring Bidik Pendapatan Rp536,24 Miliar pada 2024

JAKARTA-Pendapatan konsolidasi PT Nusa Konstruksi Enjiniring Tbk (DGIK) ditargetkan sebesar Rp536,24 miliar pada tahun 2024. Target pendapatan emiten jasa konstruksi tersebut, sekitar 25% di atas proyeksi pendapatan DGIK tahun 2023 yang sebesar Rp373,04 miliar. Direksi DGIK dalam materi paparan publik yang disampaikan
Monday 18 Dec 2023, 9 : 38 am

Pantai Indah Kapuk Dua Bidik Penjualan Pemasaran Rp5,5 Triliun pada 2024

JAKARTA-Manajemen PT Pantai Indah Kapuk Dua Tbk (PANI) manargetkan penjualan pemasaran (marketing sales) tahun 2024 sebesar Rp5,5 triliun. Target ini, 161,9% lebih tinggi dibanding proyeksi penjualan pemasaran Rp2,1 triliun tahun 2023. Alexander Halim, Wakil Presiden Direktur PANI dalam keterangan, dikutip Kamis (14/12)
Thursday 14 Dec 2023, 10 : 43 am

Trimegah Bangun Persada Beri Pinjaman ke Anak Usaha Rp500 Miliar

JAKARTA-Direksi PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) dan Direksi PT Gane Tambang Sentosa (GTI) telah menandatangani perjanjian pinjaman senilai total Rp500 miliar pada 8 Desember 2023. GTI sendiri merupakan anak perusahaan NCKL dengan kepemilikan saham mencapai 99%. Menurut Franssoka Y. Sumarwi, Sekretaris
Wednesday 13 Dec 2023, 6 : 26 pm

Buat Bangun Kantor, Carsurin Beli Aset Senilai Rp20,50 Miliar

JAKARTA-PT Carsurin Tbk (CRSN), emiten bidang jasa testing, inspection, certification membeli aset senilai Rp20,50 miliar pada 11 Desember 2023. Hal itu dikemukakan Franciska Nilawati, Sekretaris Perusahaan CRSN dalam keterbukaan informasi ke Bursa Efek Indonesia (BEI), Selasa (12/12). Franciska mengemukakan, aset tersebut berupa
Wednesday 13 Dec 2023, 1 : 46 am

Modernland Realty Raih Marketing Sales Rp1,09 Triliun per September 2023

JAKARTA-Marketing sales atau penjualan pemasaran PT Modernland Realty Tbk (MDLN) pada Januari-September 2023 sebesar Rp1,09 triliun. Pencapaian tersebut, meningkat 17,19% dibandingkan Rp861 miliar pada periode yang sama 2022. Direksi MDLN dalam materi paparan publik yang disampaikan ke BEI, Senin (4/12) menyebutkan, kontributor
Monday 4 Dec 2023, 10 : 16 pm

PP Properti Gandeng Voltron Dirikan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum

JAKARTA-PT PP Properti Tbk (PPRO) dan PT Exelly Elektrik Indonesia (Voltron) telah menandatangani nota kesepahaman (memorandum of understanding) untuk pendirian Charging Station atau staisun pengisian kendaraan listrik umum (PKLU) pada 30 November 2023. Penandatanganan MoU dilakukan oleh Daniel Rinsani, Direktur Utama PPR
Saturday 2 Dec 2023, 12 : 22 am

Pendapatan WEGE Meningkat 53,81% per September 2023

JAKARTA-PT Wijaya Karya Bangunan Gedung Tbk (WEGE) mencatatkan kinerja positif per September 2023. Hal itu dikemukakan Hadian Pramudita, Direktur Utama WEGE. Hadian mengemukakan, berdasarkan laporan keuangan per September 2023 (audited), pendapatan WEGE mencapai Rp2,57 triliun, meningkat 53,81% (YoY). Pencapaian pendapatan tersebut ditopang
Friday 1 Dec 2023, 11 : 56 pm
pada tiga kuartal pertama tahun ini jumlah pendapatan usaha DMAS mencapai Rp1,31 triliun atau jauh lebih tinggi dibanding periode yang sama di 2020 sebesar Rp654,99 miliar.

Puradelta Lestari Optimistis Target Marketing Sales Rp1,8 Triliun Tercapai

JAKARTA-Manajemen PT Puradelta Lestari Tbk (DMAS) mengumumkan, pihaknya optimistis dapat meraih target marketing sales Rp1,8 triliun pada tahun 2023. Sikap optimsitis Perseroan ini tidak lepas tingginya permintaan terhadap lahan industri. Tondy Suwanto, Direktur DMAS dalam keterangan tertulis, dikutip Kamis (30/11) mengemukakan, Perseroan
Thursday 30 Nov 2023, 10 : 08 pm

Triwulan III 2023, Bumi Serpong Damai Raih Pendapatan Rp7,31 Triliun

JAKARTA-PT Bumi Serpong Damai Tbk (BSDE) mencatat kinerja keuangan solid pada Januari-September 2023. BSDE membukukan pendapatan Rp7,31 triliun pada kuartal III 2023. Kontributor terbesar pendapatan BSDE dari segmen penjualan tanah (lot), bangunan, dan strata title yang mencapai 82,57% dari total pendapatan Rp6,03
Tuesday 28 Nov 2023, 11 : 58 pm

Pantai Indah Kapuk Dua Siap Gelar PUT Senilai Rp10,485 Triliun

JAKARTA-PT Pantai Indah Kapuk Dua Tbk (PANI) berencana melakukan Penawaran Umum Terbatas (PUT) kepada pemegang saham Perseroan dalam rangka Penambahan Modal dengan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (PMHMETD) II untuk membeli sebanyak 2,097 miliar saham dengan nilai nominal Rp100 per saham pada
Friday 24 Nov 2023, 10 : 34 pm

Anak Usaha Bhuwanatala Indah Permai Beli Tanah Senilai Rp85 Miliar

JAKARTA-PT Udyana Rayja Sentosa (URS), anak perusahaan PT Bhuwanatala Indah Permai Tbk (BIPP) telah menandatangani perjanjian pengikatan jual beli (PPJB) untuk membeli sebidang tahan milik PT Asiapac Pancamakmur Abadi  senilai Rp85 miliar pada 16 November 2023. Adrianto Sjarief, Presiden Direktur BIPP dalam
Tuesday 21 Nov 2023, 10 : 40 am

Pendapatan Bersih Bakrieland Development Naik 31,19% per September 2023

JAKARTA-Pendapatan bersih PT Bakrieland Development Tbk (ELTY) mencapai Rp 968,19 miliar per September 2023. Angka ini naik 31,19% jika dibandingkan pendapatan bersih ELTY sebesar Rp738,23 miliar per September 2022. Menurut laporan keuangan ELTY yang disampaikan ke Bursa Efek Indonesia (BEI), Minggu (19/11),
Monday 20 Nov 2023, 6 : 48 pm

Agung Podomoro Land Siap Tender Offer Obligasi Senior Rp1 Triliun

JAKARTA-Manajemen PT Agung Podomoro Land Tbk (APLN) mengumumkan, akan melakukan penawaran tender (tender offer) obligasi senior 5,95% yang diterbitkan oleh anak usaha di Singapura yakni APL Realty Holdings Pte Ltd. Emiten properti ini telah menyiapkan dana sebesar Rp1 triliun untuk membeli kembali
Friday 17 Nov 2023, 10 : 41 pm