Ekspor Lampaui USD1 Miliar, Kinerja Industri Pengolahan Kakao Semakin Manis

Senin 14 Nov 2022, 10 : 27 pm
by
Ilustrasi/Kakao

Dalam upaya pengembangan industri pengolahan kakao, pemerintah fokus memacu hilirirsasi industri pengolahan kakao melalui pemberian insentif tax allowance untuk industri pengolahan cokelat, baik investasi baru maupun perluasan.

Di samping itu, pemberian super deduction tax bagi industri yang berinvestasi untuk pengembangan SDM maupun R&D, serta mendorong dan memfasilitasi kemitraan antara industri pengolahan kakao dan kelompok tani.

“Pemerintah juga akan memberikan fasilitasi promosi bagi produk olahan kakao dari industri dalam negeri di berbagai ajang pameran tingkat internasional, baik yang diselenggarakan di Indonesia maupun luar negeri. Salah satunya adalah penyelanggaraan pameran SIAL Interfood 2022 yang turut mendukung Peringatan Hari Kakao Indonesia,” tutur Putu.

Komentar

Your email address will not be published.

Don't Miss

Commonwealth Life Raih Dua Penghargaan di 2016

JAKARTA- Salah satu perusahaan asuransi jiwa terkemuka dan terdepan di

Alpha: Rakyat Jangan Terjebak Narasi Palsu Elit

JAKARTA-Kegaduhan dan hingar bingar politik pada akar rumput yang terjadi