Said Abdullah: Bansos dan Perlinsos Bukan Kegiatan Amal

Sunday 17 Dec 2023, 8 : 47 pm
by
Ketua Banggar DPR RI, MH Said Abdullah

Menurut dia, ketentuan lebih rinci atas Perlinsos dan subsidi, termasuk pergeseran anggaran 999.08 bendahara umum negara diatur melalui Peraturan Presiden.

Dalam perjalanannya, pemerintah melakukan perubahan terhadap rincian anggaran pada APBN 2023 yang semula diatur melalui Perpres No. 130 tahun 2022 diperbaharui melalui Perpres No 75 tahun 2023 pada tanggal 10 November 2023.

“Pergeseran alokasi anggaran Perlinsos dan Bansos inilah yang menjadi dasar penebalan program Bansos dan Perlinsos yang dilaksanakan di akhir tahun 2023,” jelas Said Abdullah lagi. ***

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Don't Miss

DPD Gunakan Hak Konstitusional Soal Mobil Murah

JAKARTA-DPD RI mempermasalhkan kebijakan mobil murah. Karena itu, akan mengambil
kondisi stabilitas sistem keuangan berdasarkan data September 2021 masih terjaga, dengan kinerja yang terus bertumbuh positif tercermin dari pertumbuhan kredit dan penghimpunan dana di pasar modal

Agustus 2023, Kredit Perbankan Tumbuh 9,06% Jadi Rp 6.739,40 Triliun

Adapun jumlah kredit restrukturisasi Covid-19 yang bersifat targeted (segmen, sektor, industri dan