CSR BTN Bantu Korban Longsor Sumedang

Tuesday 19 Jan 2021, 2 : 36 pm
by
Ilustrasi

JAKARTA-PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk terjun langsung memberikan bantuan ke lokasi tanah longsor yang melanda Kabupaten Sumedang, Jawa Barat setelah lokasi tersebut aman dikunjungi pada Senin (18/1/2021).

Bantuan berupa perlengkapan sehari-hari bagi warga yang dibutuhkan selama mereka menginap di pengungsian seperti baju bersih khususnya untuk ibu dan anak, pakaian dalam, obat-obatan dan perlengkapan pendukung lainnya.

Bantuan tersebut bentuk kepedulian sosial korporasi yang masuk sebagai program Corporate Social Responsibility (CSR) Bank BTN.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Don't Miss

BPK Minta Pemerintah Jaga Tren Laporan Keuangan

JAKARTA-Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) meminta pemerintah meningkatkan Laporan Keuangan Pemerintah

Perencanaan Jalan Mookervart Tak Cermat, Anggaran Rp 72 Miliar Mubazir

TANGERANG-Selain lambat pelaksanaannya, perencanaan Proyek jalan inspeksi di sepajang sisi