Kuartal I 2024, Bank DKI Kucurkan Kredit UMKM Capai Rp5,2 Triliun

Selasa 30 Apr 2024, 11 : 45 am

JAKARTA-Seorang pedagang sayur mayur nasabah Jak One Merchant Bank DKI tengah menjajakan dagangannya di Pasar Jati Rawasari, Jakarta Pusat (30/04/2024).

Sampai dengan Q1 2024, kredit dan pembiayaan UMKM Bank DKI naik 39,18% dari Rp3,8 triliun per Maret 2023 menjadi Rp5,2 triliun Per Maret 2024.***

Pedagang pakaian yang juga Agen JakOne Abank tengah melayani pembeli yang menggunakan transaksi dengan Kartu Jakarta Pintar Plus di Pasar Santa, Jakarta Selatan (30/4/2024).

Sebagai bentuk dukungan kepada para pelaku UMKM, Bank DKI terus memperluas dan menggencarkan layanan JakOne Abank. Per Maret 2024, jumlah pengguna aplikasi JakOne Abank tercatat sebanyak 5.848 pengguna dengan volume transaksi sebesar 1,23 juta transaksi dengan nominal transaksi mencapai Rp6,15 Triliun.***

 

Komentar

Your email address will not be published.

Don't Miss

PSI dan Tanda Kecurangan Pemilu

Oleh: Saiful Huda Ems Melonjaknya perolehan suara Partai Solidaritas Indonesia
Bursa Saham, IHSG, Saham EMTK, Saham TBIG

IHSG Bakal Sideways Cenderung Naik, Buy BBRI, BSDE, INDF, MEDC, PWON dan SMGR

JAKARTA-Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan hari ini,