BTN Gelar RUPST Bahas Tujuh Agenda

Friday 17 May 2019, 4 : 10 pm

JAKARTA–PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk menyelenggarakan Rapat Umun Pemegang Saham Tahunan (RUPST) tahun buku 2018 di Jakarta, Jumat (17/5/2019).

RUPST BTN dihadiri oleh Direktur Utama BTN Maryono (tengah) didampingi anggota Direksi Iman Nugroho Soeko, Oni Febriarto, Nixon LP Napitupulu, Dasuki Amsir, Budi Satria dan Komisaris Utama BTN I Wayan Agus Mertayasa didampingi anggota Komisaris Kamaruddin Sjam, Arie Coerniadi, Lucky Fathul Azis.

RUPST BTN membahas 7 agenda, diantaranya pembagian dividen, pembentukan Dana Pensiun Pemberi Kerja Program Pensiun Iuran Pasti Perseroan, pengambilalihan saham PT Permodalan Nasional Madani Investment Management dan perubahan susunan pengurus perseroan.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Don't Miss

Ketua Banggar DPR Said Abdullah: Subsidi BBM Dinikmati Oleh 80% Kalangan Atas

JAKARTA-Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR RI Said Abdullah menilai subsidi

Oposisi, Gerindra Takkan Asal Beda

JAKARTA-Sekjen Partai Gerindra, Ahmad Muzani menegaskan partainya akan tetap menjadi