ANTAM Mencatatkan Kenaikan Corporate Credit Rating Jadi BB+/Outlook Stabil

Rabu 27 Sep 2023, 3 : 37 pm
by
pada paruh pertama 2021 jumlah penjualan ANTA tercatat sebesar Rp17,28 triliun atau jauh lebih tinggi ketimbang penjualan di Semester I-2020 yang hanya senilai Rp9,24 triliun.
Ilustrasi

Peningkatan rating ini juga didukung oleh implementasi strategi operasional yang tepat mendukung pertumbuhan profitabilitas ANTAM pada periode enam bulan pertama tahun 2023 (1H23).

Posisi likuiditas keuangan ANTAM yang baik tercermin pada posisi arus kas bersih Perusahaan yang diperoleh dari aktivitas operasi sebesar Rp1,69 triliun, tumbuh 96% dibandingkan capaian pada periode enam bulan pertama tahun 2022 (1H22) sebesar Rp861,32 miliar.

Capaian tersebut memperkokoh struktur keuangan ANTAM yang tercermin dari posisi saldo kas dan setara kas pada akhir periode 1H23 yang mencapai Rp6,58 triliun, tumbuh signifikan 104% dari posisi pada akhir periode 1H22 sebesar Rp3,23 triliun. (ANES)

Komentar

Your email address will not be published.

Don't Miss

OJK Gandeng Kantor Pos Distribusi Produk Industri Jasa Keuangan

JAKARTA-Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mendorong pengembangan distribusi produk industri jasa

Banser Polisikan Seorang Ustad Lantaran Khutbah Jumat Bernada Provokatif

LAMONGAN-Gara-gara sering mengisi Khutbah Jumat dengan nada provokatif di Masjid