Bersama Mencapai Puncak Tetapkan Harga IPO Rp278 per Saham

Monday 5 Feb 2024, 1 : 29 pm
by
IPO
ILustrasi

Selain IPO saham, BAIK juga menerbitkan sebanyak 225 juta Waran Seri I.

Ini setara dengan 25% dari total jumlah saham ditempatkan dan disetor penuh.

Setiap pemegang 1 saham baru BAIK akan memperoleh 1 Waran Seri I dengan  harga pelaksanaan Waran Seri I sebesar Rp400 per waran.

Dengan demikian, dana hasil penerbitan Waran Seri I itu diperkirakan mencapai Rp90 miliar.

Selanjutnya, dana penerbitan waran ini seluruhnya akan digunakan untuk penambahan modal kerja Perseroan diantaranya pembelian bahan baku dan marketing/pemasaran.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Don't Miss

Darmadi Bantah Tudingan Haikal, Soal Kerjasama Dengan P3M

JAKARTA-Anggota Komisi VI DPR-RI Darmadi Durianto membantah pernyataan Ustadz Haikal

Konsisten Tekan Beban, Kinerja KRAS di 2020 Berbalik Raih Laba Bersih

JAKARTA-PT Krakatau Steel (Persero) Tbk (KRAS) sepanjang 2020 mampu membukukan