Sekjen PDIP Minta Kader Berhenti Pikirkan Kelemahan Lawan

Sunday 10 Sep 2023, 4 : 13 pm
Sekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto

“Ini big idea, artinya ide, kita jabarkan menjadi imajinasi. Kami buat desainnya. Lalu begitu ketemu pihak-pihak yang mengatakan PDI Perjuangan ini nasionalis, PDI Perjuangan tidak pernah membeda-bedakan seseorang atas dasar suku agama, status sosial, jenis kelamin, dan sebagainya, PDI Perjuangan ini hebat. Ketika ada orang yang muji-muji kita, kita sampaikan itu. Kita mau bangun kapal, maka orang bergotong royong. Akhirnya kita satu-satunya partai yang punya Kapal Laksamana Malahayati,” tandas Hasto.

Menurut Hasto, kapal tersebut juga menunjukkan sikap PDIP yang ingin membangunkan kesadaran Indonesia sebagai negara poros maritim.

“Jadi, saudara sekalian, kalau anda menggunakan lambang-lambang partai merah hitam. Maka, saudara harus berpikir seperti Bu Mega, seperti Bung Karno,” kata Hasto.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Don't Miss

ADB : Masalah Infrastruktur Hambatan Utama Indonesia

JAKARTA-Masalah infrastruktur  Indonesia takkan habis dibicarakan. Karena saking buruknya infrastruktur

Ini 11 Kriteria Pelanggaran Yang Dapat Diadukan Melalui Portal Aduan ASN

JAKARTA-Sebanyak 11 kementerian /lembaga (K/L) telah berkomitmen menangani radikalisme ASN