SMRC: Erick, Sandi, dan AHY Unggul Dalam Bursa Cawapres Pilihan Publik

Thursday 29 Jun 2023, 3 : 34 pm
Prof. Saiful Mujani

JAKARTA-Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dinilai oleh publik sebagai tokoh paling baik menjadi calon wakil presiden (cawapres) Anies Baswedan dan Erick Thohir atau Sandiaga Uno untuk menjadi cawapres Ganjar Pranowo.

Sementara tokoh-tokoh potensial cawapres Prabowo Subianto tidak ada yang menonjol.

Demikian temuan survei nasional Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) pada Mei 2023.

Temuan survei tersebut disampaikan Prof. Saiful Mujani dalam program ’Bedah Politik bersama Saiful Mujani’ episode “Bakal Calon Wakil Presiden Pilihan Publik” melalui kanal YouTube SMRC TV pada Kamis, 29 Juni 2023.

Video utuh presentasi Prof. Saiful bisa disimak di sini: https://youtu.be/A0gtceCFQoQ.

Saiful menjelaskan bahwa ada tiga bakal calon presiden yang paling kompetitif.

Sejumlah nama yang sudah banyak didiskusikan potensial menjadi cawapres di tengah masyarakat dan dilaporkan oleh media massa antara lain adalah Ahmad Heryawan, AHY, Airlangga Hartarto, Andika Perkasa, Erick Thohir, Khofifah Indar Parawansa, Mahfud MD, Muhaimin Iskandar, Said Aqil Siradj, Sandiaga Uno, dan Yahya Chalil Staquf.

1 Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Don't Miss

Laba Bersih PermataBank Naik 3%

JAKARTA-PT  Bank  Permata  Tbk  mengumumkan peningkatan  kinerja operasional di tengah

Masih Ada 217 Hotspot, Presiden Minta Karhutla Diselesaikan Lebih Awal

JAKARTA-Presiden Joko Widodo meminta Kementerian/Lembaga (K/L) terkait untuk memberikan perhatian pada