Japfa Comfeed Indonesia Bukukan Laba Bersih Rp929,72 Miliar pada 2023

Selasa 5 Mar 2024, 11 : 41 pm
Ilustrasi

Hal ini menyebabkan laba usaha JPFA merosot sebesar 19,64%, dari Rp2,75 triliun menjadi Rp2,21 triliun.

Sementara itu, total aset JPFA naik 4,34%, dari US$32,69 triliun per 31 Desember 2022 menjadi Rp34,11 triliun per 31 Desember 2023.

Adapun ekuitas bersih JPFA naik 3,81% dari Rp13,65 triliun per 31 Desember 2022 menjadi Rp14,17 triliun per 31 Desember 2023.

Total liabilitas JPFA meningkat 4,73% dari Rp19,04 triliun per 31 Desember 2022 menjadi Rp19,94 triliun per 31 Desember 2023.

Komentar

Your email address will not be published.

Don't Miss

Pefindo telah menyematkan prospek CreditWatch dengan Implikasi Negatif terhadap peringkat ISAT, sehubungan dengan rencana penggabungan usaha dengan Tri yang diharapkan selesai pada Desember 2021

Jatuh Tempo Tahun Ini, Pefindo Tetapkan Rating MTN TDPM di Level A-

JAKARTA-PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) memutuskan untuk menetapkan peringkat tiga

Bulog Gagal Kendalikan Harga Beras

JAKARTA-Perusahaan Umum Badan Urusan Logistik (Perum Bulog) dinilai telah gagal