Diversifikasi Bisnis, Chandra Asri Petrochemical Berganti Nama Jadi PT Chandra Asri Pacific

Tuesday 9 Jan 2024, 9 : 37 pm
by
PT Chandra Asri Petrochemical Tbk

Selain itu, tambah Suryandi, TPIA  juga berencana membangun Pabrik Chlor-Alkali dan Ethylene Dichloride (CAA-EDC) melalui anak usahanya, PT Chandra Asri Alkali untuk memperluas sektor kimia.

Bahkan TPIA Group juga meneruskan komitmennya untuk membangun kompleks petrokimia kedua berskala global (CAP2) dalam upaya membantu Indonesia mengurangi beban impor.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Don't Miss

OJK Tetapkan Saham PT Properti Tbk sebagai Efek Syariah

JAKARTA-Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menerbitkan Keputusan Dewan Komisioner Nomor: KEP-20/D.04/2015

XL Bidik Penonton Piala Dunia Lewat “Gila Bola”

JAKARTA – PT XL Axiata (XL) menawarkan pelanggan terkait program khusus