Resmi Keluar dari BEI, Onix Capital Beli Kembali 32,784 Juta Saham Publik

Kamis 25 Jan 2024, 12 : 46 pm
ONIX CAPITAL Tbk

Pemegang saham OCAP juga menyetujui penghapusan pencatatan (delisting) saham Perseroan dari Bursa Efek Indonesia (BEI), serta perubahan seluruh Anggaran Dasar Perseroan sehubungan dengan perubahan status Perseroan dari Perusahaan terbuka menjadi perusahaan tertutup.

Pemegang saham OCAP memberikan kuasa dan wewenang kepada Direksi Perseroan dengan hak substitusi, untuk melakukan segala tindakan yang diperlukan sehubungan dengan pelaksanaan rencana go private ini

Komentar

Your email address will not be published.

Don't Miss

Golden Ticket PDIP dan Capres Ganjar Pranowo

Dalam rangka menjalankan perintah Ibu Ketua Umum tersebut, seluruh kader

Wiranto Utarakan Isi Hati Dukung Prabowo dan Gerindra untuk Perjuangan Politik yang Sehat

“Kita ingin mengajak semua potensi bekerja sama, kita bisa gabungkan