Deradikalisasi

Kaum Muda Adalah Aktor Penting Toleransi Beragama dan Perdamaian

ROMA-Aksi terorisme dan radikalisme yang terjadi di Indonesia maupun di berbagai penjuru dunia menyadarkan manusia tentang masih rapuhnya perdamaian dan toleransi. Aksi terorisme seperti yang baru-baru ini terjadi di Makasar, telah mencoreng Indonesia yang dikenal sebagai bangsa yang ramah, cinta damai, serta
Tuesday 13 Apr 2021, 9 : 28 pm

Petrus: Jangan Biarkan Benih Ideologi Khilafah Tumbuh di NTT

JAKARTA-Koordinator Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI), Petrus Salestinus meminta Polda Nusa Tenggara Timur (NTT) agar jangan menganggap sepele temuan Komisi Intelijen Daerah (Kominda) NTT dan Ketua GP Ansor NTT bahwa HTI di NTT khususnya di Kota Kupang yang menyebutkan akitivitas penyebaran ideologi
Wednesday 11 Mar 2020, 1 : 22 pm

Gus Nabil: Pesantren Jadi Alternatif Solusi Deradikalisasi eks ISIS

JAKARTA-Politisi PDI Perjuangan Muchamad Nabil Haroen menegaskan wacana pemulangan eks kombatan Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) harus dikaji secara komprehensif dan tidak dilakukan secara gegabah. Menurutnya, kalau mereka diterima pulang ke Indonesia, tidak cukup berikrar setia kepada NKRI tapi harus
Thursday 6 Feb 2020, 3 : 24 pm

Agama Harus Menjadi Inspirasi Batin, Bukan Aspirasi Politik

MEDAN-Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Sumatera Utara menyelanggarakan seminar nasional dengan tema Membumikan Pancasila Upaya Deradikalisasi dan Moderasi Beragama di Era Milenial. Jumat (13/12). Acara ini dihadiri oleh Antonius Benny Susetyo Staf Khusus Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP)
Friday 13 Dec 2019, 7 : 25 pm

Deradikalisasi Harus Ditangani Multidimensi

JAKARTA-Masyarakat harus mengapresiasi kinerja intelijen, termasuk Baintelkam Polri dibawah Koordinasi dengan Badan Intelijen Nasional (BIN) terutama pada pencegahan teror dan bom. Pemerintah tak boleh lengah sedikitpun, karena itu harus tengarai ajaran-ajaran radikal via medsos dengan tegas menanganinya. “Jangan sampai penyebaran-penyebaranya kita biarkan
Monday 26 Dec 2016, 2 : 59 pm