Deklarasi Kerinduan 1000 Pelajar Terhadap Pendidikan Moral Pancasila

Saturday 14 Dec 2019, 11 : 41 pm
by
Seminar Nasional Kita Pancasila dengan Tema Penanaman Nilai-nilai Pancasila sejak Dini dalam Mencegah Paham Radikalisme dan intoleransi di Tanah Negeri Beradat, Sabtu (14/12)
Lebih dari 1000 pelajar yang berasal dari 28 SMA/SMK di Kabupaten Serdang Bedagai mendeklarasikan kerinduannya terhadap Pendidikan Moral Pancasila (PMP)

Selain itu, dirinya juga menjelaskan bahwa generasi milenial harus mampu memfilter segala informasi yang didapatkan khususnya di era digital sekarang ini.

“Generasi milenial harus mampu memfilter informasi yang masuk tidak boleh menerimanya mentah-mentah. Hentikan hoax dan berita bohong dan merugikan masyatakat,” tegas TGB Ahmad Sabban

Senada dengan hal tersebut Staf Khusus Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Antonius Benny Susetyo juga menegaskan bahwa generasi milenial harus mampu memanfaatkan kemajuan teknologi dengan konten positif.

“Generasi milenial harus bisa memanfaatkan kemajuan teknologi dengan konten positif yang menarik, informatif, dan edukatif,” tegas Benny.

Benny menambahkan seluruh anak bangsa harus menampilkan konten positif yang bisa merepresentasikan keindahan perbedaan, kebudayaan, dan kebudayan dan melawan semua dampak negatif yang tidak Pancasilais.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Don't Miss

BSI

BSI Fasilitasi Layanan Perbankan Syariah DJKN Kemenkeu

JAKARTA-PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) sebagai bank syariah terbesar
Petrindo Jaya Kreasi

CUAN Caplok Anak Usaha INDY Senilai USD218 Juta

JAKARTA-PT Petrindo Jaya Kreasi Tbk (CUAN) memutuskan untuk membeli 100