Ganjar-Mahfud Akan Seimbangkan Anggaran Promotif dan Preventif

Sunday 4 Feb 2024, 11 : 00 pm
by
CAPRES GANJAR PRANOWO DAN CAWAPRES MAHFUD MD

Untuk itu, Ganjar-Mahfud akan menggerakkan kekuatan di tengah masyarakat untuk turut serta meningkatkan usia harapan hidup seperti posyandu, dasawisma, rukun tetangga (RT).

“Posyandu, dasawisma, RT menjadi kekuatan yang luar bisa, di samping peran pemerintah, persentase anggaran kesehatan secara bertahap,” lanjutnya.

Ganjar menambahkan, bahwa promotif dan preventif jauh lebih baik, kalau tidak biaya akan habis untuk menangani orang sakit.

“Tapi kalau bisa mencegah, maka ini yang bisa membuat manusia bisa lebih sehat. Jadi anggaran kesehatan bisa ke formula awal, dan ciptakan upaya promotif dan preventif,” pungkasnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Don't Miss

CIMB Niaga Umumkan Perubahan Jajaran Direksi

JAKARTA-Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) PT Bank CIMB

Jimly: Hakim dan Jaksa PN Bandung Tak Profesional

JAKARTA-Aparat penegak hukum, khususnya Jaksa dan Majelis Hakim di Pengadilan