Polda Jatim Harus Pastikan Bebas dari Intervensi Kasus Pembunuhan Dini Sera Afrianti

Selasa 10 Okt 2023, 8 : 48 am
by
Ketua Bidang Hukum, HAM dan Perundang-Undangan DPP PDI Perjuangan, Trimedya Panjaitan

Pada bagian lain Trimedya mengingatkan anggota DPR yang dicurigai mengintervensi kasus ini.

Pasalnya, ayah dari Gregorius Ronald Tannur adalah anggota DPR dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan duduk di Komisi IV.

PKB sendiri sudah menonaktifkan Edward Tannur dari tugas-tugasnya sebagai Komisi IV.

Kata Trimedya, anggota DPR harus berhati-hati jangan sampai melanggar kode etik bila mengintervensi kasus pembunuhan yang dilakukan Gregorius Ronald Tannur terhadap Dini Sera Afrianti.***

 

Komentar

Your email address will not be published.

Don't Miss

Apresiasi Menteri Nadiem, Setara Institute: Permen PPKS Progresif

JAKARTA-Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek), Nadiem Makarim

Produsen Otomotif Nasional Siap Produksi Mobil Listrik

TANGERANG-Sejumlah produsen otomotif di Indonesia telah siap memproduksi kendaraan listrik