Jokowi dan Pengkhianatan Agenda Reformasi ’98

Minggu 19 Nov 2023, 10 : 25 pm
by
karikatur/suarakampus.com

Bukan pula karena saya iri melihat teman sesama Aktivis ’98 yang dahulu sering saya kunjungi waktu dia dkk lainnya dipenjara di Cipinang, dan yang juga sering membawakan tas ransel saya saat saya baru pulang dari Jerman, dan saya jadi Saksi meringankan kasus politik di Jerman, Sri Bintang Pamungkas di Pengadilan Jakarta akhir tahun 1995, lalu kemudian dia jadi tokoh Aktivis populer dan kemudian menyebrang ke Prabowo, itu juga tidak.

Saya kesal dan mulai berteriak kencang mengkritisi Jokowi, karena saya perhatikan Jokowi sudah jauh melenceng dari cita-cita Reformasi ’98 yang dahulu kami semua perjuangkan.

Bagaimana bisa orang yang dahulu kita dukung dan bela, kemudian bersekutu dengan Mafia Minyak Goreng, bersekutu dengan orang yang dahulu dipecat dari militer karena kasus penculikan teman-teman Aktivis ’98, bersekutu dengan penerus Rezim Soeharto yang dahulu kami lawan habis-habisan?

Saya manusia yang merdeka dalam berpikir, saya tak mau terus kalian paksa-paksa untuk mendukung Jokowi yang sudah menyelewengkan kepercayaan kami ! Sapere aude ! Beranilah berpikir !.

Penulis adalah salah seorang pelaku dan saksi Sejarah Reformasi ’98serta Mantan Pemimpin Redaksi Majalah Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) se Jerman di Berlin Jerman 1994/1995.

Komentar

Your email address will not be published.

Don't Miss

Cadev Akhir November 2015 Sebesar US$100,2 Miliar

JAKARTA-Posisi cadangan devisa Indonesia akhir November 2015 tercatat sebesar US$100,2
Bank GANESHA

BBLD Dapat Pinjaman Bank Ganesha Rp150 Miliar

JAKARTA – Manajemen PT Buana Finance Tbk (BBLD) mengumumkan, pihaknya