Ekspor Nonmigas

Neraca perdagangan Indonesia pada Januari-Agustus 2021 secara keseluruhan mencatat surplus 19,17 miliar dolar AS, jauh lebih tinggi dibandingkan dengan capaian pada periode yang sama tahun 2020 sebesar 10,96 miliar dolar AS

Indonesia Catatkan Surplus Neraca Dagang Selama 45 Bulan Beruntun

JAKARTA-Neraca perdagangan Indonesia periode Januari 2024 kembali mencatatkan surplus sebesar USD 2,02 miliar. Surplus Januari ini, terdiri dari surplus nonmigas sebesar USD 3,32 miliar dan defisit perdagangan migas USD 1,30 miliar. Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan mengungkapkan, Indonesia mencatatkan surplus neraca dagang
Sunday 18 Feb 2024, 3 : 21 pm

Kemendag Fasilitasi Ekspor Perdana UKM Malang ke Taiwan

MALANG-Direktorat Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional (Ditjen PEN) Kementerian Perdagangan (Kemendag) memfasilitasi ekspor perdana pelaku usaha kecil menengah (UKM) yaitu CV Aurasufa dari kabupaten Malang ke Taiwan. CV Aurusufa mengeskpor keripik nangka dan aneka buah (mixfruit) asli Indonesia senilai Rp23 juta dari total
Wednesday 30 Mar 2022, 12 : 20 am

Mendag Dukung Upaya Peningkatan Literasi Digital Pelaku UMKM

JAKARTA-Menteri Perdagangan (Mendag Muhammad Lutfi mendukung upaya peningkatan literasi digital terhadap para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM). Lutfi berharap, upaya ini dapat meningkatkan kapasitas bisnis UMKM dan semakin banyak mencetak UMKM ekspor. Hal tersebut disampaikan Lutfi saat memberi sambutan dalam
Saturday 26 Mar 2022, 12 : 03 am

Industri Pengolahan Sawit Berkontribusi 17,6% Terhadap Total Ekspor Nonmigas

JAKARTA-Industri pengolahan sawit sebagai salah satu sektor unggulan yang menopang perekonomian nasional. Kinerja ini dibuktikan antara lain melalui kontribusinya sebesar 17,6% terhadap total ekspor nonmigas pada tahun 2021. “Pada tahun 2021, ekspor produk sawit sekitar 40,31 juta ton dengan nilai ekspor USD35,79
Thursday 10 Mar 2022, 9 : 45 pm
Neraca perdagangan Indonesia pada Januari-September 2021 secara keseluruhan mencatat surplus 25,07 miliar dolar AS, jauh lebih tinggi dibandingkan dengan capaian pada periode yang sama tahun 2020 sebesar 13,35 miliar dolar AS

Surplus Neraca Perdagangan Berlanjut

JAKARTA-Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), neraca perdagangan Indonesia Januari 2022 kembali mencatat surplus mencapai 0,93 miliar dolar AS, meskipun sedikit lebih rendah dibandingkan dengan surplus bulan sebelumnya sebesar 1,00 miliar dolar AS. Dengan perkembangan tersebut, neraca perdagangan Indonesia terus mencatat surplus
Tuesday 15 Feb 2022, 11 : 53 pm

Kinerja Ekspor Mei 2021 Capai Rp238,2 Triliun

JAKARTA-Kementerian Perdagangan (Kemendag) mencatat kinerja Ekspor pada periode Mei 2021 atau saat Ramadan dan Lebaran mencapai US$16,60 miliar (sekitar Rp238,2 triliun), menguat dibandingkan tahun sebelumnya. Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi menjelaskan angka ekspor periode Mei 2021 naik 58,76 persen dibandingkan periode yang
Thursday 17 Jun 2021, 7 : 01 pm

Nilai Ekspor April 2021 Naik Tipis Dibanding Maret

JAKARTA-Badan Pusat Statistik (BPS) merilis nilai ekspor Indonesia bulan April 2021 yang mencapai USD18,48 miliar atau naik tipis 0,69% dibanding ekspor Maret 2021. Angka ekspor ini dibanding April 2020 (year on year/yoy) naik cukup signifikan sebesar 51,94%. Untuk ekspor nonmigas April 2021,
Saturday 22 May 2021, 4 : 26 pm
Neraca perdagangan Indonesia pada Januari-Agustus 2021 secara keseluruhan mencatat surplus 19,17 miliar dolar AS, jauh lebih tinggi dibandingkan dengan capaian pada periode yang sama tahun 2020 sebesar 10,96 miliar dolar AS

Neraca Perdagangan Surplus USD2,19 Miliar

JAKARTA-Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), neraca perdagangan Indonesia April 2021 kembali surplus sebesar 2,19 miliar dolar AS, meningkat dibandingkan dengan surplus bulan sebelumnya sebesar 1,57 miliar dolar AS. Dengan perkembangan tersebut maka neraca perdagangan Indonesia kembali mencatatkan nilai positif sejak Mei
Thursday 20 May 2021, 8 : 24 pm

Berikut Negara Penyumbang Surplus Ekspor Nonmigas Rp37,5 Triliun

JAKARTA-Kementerian Perdagangan (Kemendag) mengungkapkan Amerika Serikat (AS), Filipina, India, Malaysia, dan Belanda menyumbang surplus ekspor nonmigas hingga US$2,6 miliar (sekitar Rp37,5 triliun) selama Februari 2021. Menteri Perdagangan (Mendag), Muhammad Lutfi, mengatakan kinerja ekspor pada Februari 2021 ini masih ditopang oleh negara negara
Thursday 18 Mar 2021, 11 : 59 pm

Ekspor Manufaktur Lampaui USD 94 Miliar

JAKARTA-Ekspor nonmigas dari industri pengolahan sepanjang Januari-September 2020 tercatat sebesar USD94,36 miliar. Capaian tersebut menunjukkan bahwa sektor manufaktur masih memberikan sumbangsih paling besar terhadap total nilai ekspor nasional pada periode yang sama. “Artinya, sektor industri kita tetap agresif mendobrak pasar internasional di
Friday 23 Oct 2020, 4 : 46 pm

Ekspor Nonmigas Menguat USD 12,9 Miliar

JAKARTA – Kinerja Kementerian Perdagangan (Kemendag) menunjukkan hasil positif. Ini terlihat dari ekspor nonmigas bulan Oktober 2014 menguat hingga mencapai USD 12,9 miliar. Meski meningkat tipis di angka 1,8% dibanding bulan sebelumnya (MoM), pencapaian ekspor nonmigas mendorong total ekspor mencapai USD 15,4 miliar.
Wednesday 3 Dec 2014, 5 : 54 pm
Direktur Pengamanan Perdagangan Kementerian Perdagangan (Kemendag), Natan Kambuno, mengungkapkan cara mengubah hambatan tersebut adalah melalui pemetaan dan memanfaatkan hasil-hasil kerja sama perdagangan internasional.

Ekspor Bulan Juni 2014 Menguat

JAKARTA-Neraca perdagangan bulan Juni 2014 mengalami defisit USD 305,1 juta, terdiri dari surplus nonmigas sebesar USD 299,2 juta dan defisit perdagangan migas sebesar USD 604,3 juta. Kondisi ini lebih baik dibanding tahun lalu dimana pada bulan Juni 2013 neraca perdagangan Indonesia mengalami
Wednesday 6 Aug 2014, 9 : 38 pm

BI Optimis NPI 2014 Jauh Lebih Baik

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) memperkirakan Neraca Perdagangan Indonesia (NPI) pada 2014 akan lebih baik karena ditopang oleh cadangan devisa yang meningkat. Prospek perbaikan NPI 2014 dipengaruhi perkiraan menurunnya defisit transaksi berjalan, didorong prospek perekonomian global yang menguat di tengah perekonomian domestik yang diperkirakan
Friday 14 Feb 2014, 5 : 57 pm