Rupiah Keok Gara-gara AS Marah ke Jokowi

Friday 28 Aug 2015, 12 : 42 pm
by
Presiden Jokowi bersama Presiden RRT, Xi Jinping

JAKARTA – Pelemahan nilai tukar rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) yang menembus angka Rp 14.000 per dollar AS lebih kental nuansa politik berskala internasional  ketimbang alasan perlambatan ekonomi global.

Sumber www.beritamoneter.com di parlemen menyebutkan anjloknya rupiah karena dipermainkan oleh AS.

Pemicunya, negara adidaya ini marah ke pemerintah Indonesia akibat kebijakan politik dan ekonomi Indonesia yang lebih condong ke pemerintah China.

Hal ini terlihat dari sikap Presiden Jokowi yang berakrab ria dengan Presiden Republik Rakyat Tiongkok, Xi Jinping .

Bahkan, Presiden Jokowi memberi tiket jalan tol bagi pemerintah China untuk menggarap semua proyek infrastruktur Indonesia.

Tengoklah beberapa mega proyek infrastruktur Indonesia yang kemungkinan akan jatuh ke pemerintah China sebagai pemenang tender.

Baca juga :  Aksi Beli Lanjutan Jelang Akhir Pekan, IHSG Naik Tembus Level 7.300

Proyek infrastruktur yang menggandeng Tiongkok antara lain pembangunan 24 pelabuhan, 15 bandar udara (bandara), pembangunan jalan sepanjang 1.000 kilometer (km), pembangunan jalan kereta api sepanjang 8.700 km, serta pembangunan pembangkit listrik berkapasitas 35.000 megawatt (MW).

Tak cuma itu, Tiongkok juga akan terlibat dalam pembangunan jalur kereta supercepat Jakarta-Bandung dan Jakarta-Surabaya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari BeritaMoneter.com. Mari bergabung di Channel Telegram "BeritaMoneter.com", caranya klik link https://t.me/beritamoneter, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

gatti

Adalah jurnalis senior yang memiliki spesialisasi dalam membuat analisis ekonomi dan politik.

Komentar


HI THERE!

Eu qui dicat praesent iracundia, fierent partiendo referrentur ne est, ius ea falli dolor copiosae. Usu atqui veniam ea, his oportere facilisis suscipiantur ei. Qui in meliore conceptam, nam esse option eu. Oratio voluptatibus ex vel.

Wawancara

BANNER

Berita Populer

Don't Miss

Total Simpanan Oktober 2015 Mencapai Rp 4.454 Triliun

JAKARTA-Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) merilis data mengenai pertumbuhan total simpanan

Kembangkan Energi Bersih, PGE Belajar dari Pengolahan Green Hydrogen di Jepang 

JAKARTA-Manajemen PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGE) (IDX: PGEO) mengunjungi