SIDO

Sido Muncul Bukukan Laba Bersih Rp950,64 Miliar pada 2023

JAKARTA-PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk (SIDO) atau disebut Sido Muncul melaba Rp950,64 miliar (Rp31,69 per saham) pada 2023, turun 13,94% jika dibandingkan Rp1,1 triliun  (Rp36,82 per saham) pada tahun 2022. Berdasarkan  laporan keuangan SIDO per Desember 2023, dikutip Selasa
Tuesday 20 Feb 2024, 10 : 10 am

Sido Muncul Bagi Dividen Interim Rp12,6 per Saham, Berikut Jadwalnya

JAKARTA-PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk (SIDO) atau Sido Muncul akan membagikan dividen interim untuk tahun buku 2023 sebesar Rp378 miliar (Rp12,6 per saham) dibagikan kepada pemegang saham pada 20 November 2023. Tiur Simamora, Sekretaris Perusahaan SIDO dalam dalam keterangan
Monday 23 Oct 2023, 6 : 48 pm

Laba SIDO di Kuartal I-2023 Naik 1,78% Jadi Rp300 Miliar

JAKARTA- PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk (SIDO) pada Kuartal I-2023 mencatatkan laba bersih senilai Rp300,28 miliar atau bertumbuh tipis sebesar 1,78 persen dibanding capaian di Kuartal I-2022 yang senilai Rp295,04 miliar. Berdasarkan laporan keuangan yang dikutip Selasa (2/5), penjualan
Wednesday 3 May 2023, 10 : 05 am

Meski Laba Naik Jadi Rp934 Miliar, Utang SIDO Melambung di 2020

JAKARTA-Sepanjang 2020, PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk (SIDO) mencatatkan laba bersih sebesar Rpo934,02 miliar atau mengalami kenaikan dibanding perolehan di 2019 senilai Rp807,69 miliar. Berdasarkan keterbukaan informasi SIDO yang dilansir Bursa Efek Indonesia (BEI) di Jakarta, Senin (8/2), peningkatan
Monday 8 Feb 2021, 4 : 47 pm

SIDO Siap Jual Saham Hasil Buyback Sebanyak 229,78 Lembar

JAKARTA-PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk (SIDO) berencana melakukan pengalihan atau menjual saham hasil dari pembelian kembali (buyback) saham sebanyak 229.778.200 lembar. Rencana pengalihan saham hasil buyback tersebut disampaikan manajemen Sido Muncul kepada Otoritas Jasa Keuangan (OJK) di Jakarta, Jumat (15/1). “Jumlah
Friday 15 Jan 2021, 5 : 33 pm