Komite IV DPD RI

Komite IV DPD RI-OJK Sepakat Cegah Fintech Illegal

JAKARTA-Ketua Komite IV DPD RI, Elviana mengatakan dalam masa sidang II tahun sidang 2019-2020, Komite IV DPD RI sedang melakukan pengawasan terhadap UU No. 20 Tahun 2008 tentang UMKM. Untuk itu DPD RI kerjasama dengan OJK untuk pengembangan UMKM tersebut. Demikian disampaikan Elviana
Wednesday 19 Feb 2020, 12 : 40 pm

Komite IV DPD Ajak Pemda Genjot PNBP

BATAM-Komite IV DPD RI berkomitmen untuk saling bersinergi dengan Pemerintah Daerah dan Ditjen Anggaran dan Ditjen Perbendaharaan Negara Kementerian Keuangan RI dalam meningkatkan tata kelola Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP). Sektor penerimaan negara dari PNBP dapat digunakan sebagai modal dalam pembangunan daerah.
Wednesday 4 Dec 2019, 3 : 12 pm

Dana Desa Terus Meningkat, Komite IV DPD: BPKP Harus Awasi Ketat

MAKASSAR-Komite IV DPD RI mendorong Badan Pengawas Keuangan Pembangunan (BPKP) untuk meningkatkan pemahaman perangkat desa di seluruh Indonesia. Salah satu caranya dengan bekerja sama dengan kepala dinas PMD (Pemberdayaan Masyarakat dan Desa) Kabupaten/Kota terhadap pengelolaan dan pertanggung jawaban dana desa. Demikian kata
Monday 25 Nov 2019, 9 : 01 pm