Lintas Rel Terpadu

EXCL Klaim Sinyal 4G Tersedia di Seluruh Jalur LRT

JAKARTA-PT XL Axiata Tbk (EXCL) mengumumkan bahwa seluruh jalur Lintas Rel Terpadu (LRT), termasuk semua stasiun di lintas Cibubur maupun lintas Bekasi sudah terlayani jaringan 4G XL Axiata. Kedua rute LRT ini telah terlayani oleh lebih dari 2.300 stasiun pemancar (BTS) 4G.
Thursday 6 Jul 2023, 5 : 08 pm

Rampung Tahun 2022, Presiden: Progres Pembangunan LRT Jabodebek Capai 84,7%

JAKARTA-Presiden RI Joko Widodo memperkirakan pembangunan Lintas Rel Terpadu (LRT​) Jabodebek (Jakarta-Bogor-Depok-Bekasi) akan rampung tahun 2022. Sejuah ini, progres pembangunan LRT Jabodebek Capai 84,7 Persen Hal ini disampaikan Kepala Negara saat melakukan peninjauan pembangunan lintas rel terpadu (LRT​) Jabodebek (Jakarta-Bogor-Depok-Bekasi), Rabu (09/06/2021),
Wednesday 9 Jun 2021, 3 : 34 pm

Pemerintah Berupaya Atasi Banjir dan Macet di Jakarta

BALIKPAPAN-Banjir dan kemacetan merupakan dua masalah klasik yang ada di Jakarta. Pemerintah terus melakukan berbagai upaya untuk mengatasi dua persoalan tersebut. Untuk banjir misalnya, pemerintah sedang membangun dua bendungan di daerah Bogor sebagai salah satu kota penyangga Jakarta. “Banjir ini kita masih
Wednesday 18 Dec 2019, 1 : 59 pm