January 29, 2015

Dell Luncurkan Inspiron 20 Seri 3000 All-in-One Desktop

JAKARTA-Dell memperkenalkan komputer Inspiron 20 Seri 3000 All-in-One desktop terbaru di Indonesia. Produk terbaru dari jajaran produk Dell Inspiron ini adalah sebuah paket hiburan lengkap yang dirancang untuk pemakaian sehari-hari di rumah. Komputer ini memiliki berbagai kelebihan fungsional yang memberi kebebasan kepada
Thursday 29 Jan 2015, 9 : 39 pm

Bank Danamon Bukukan Laba Bersih Normalized Rp 3,453 Triliun

JAKARTA-PT Bank Danamon Indonesia, Tbk (“Danamon”) mencatat kinerja keuangan tahun 2014, yang ditunjukan dengan rasio kredit terhadap dana pihak ketiga (Regulatory Loan to Deposit Ratio) membaik menjadi 92,6% dimana total kredit tumbuh sebesar 3% menjadi Rp 139 triliun. Laba bersih setelah pajak
Thursday 29 Jan 2015, 9 : 17 pm

Dukung Program OJK, OCBC NISP Ajak Anak TK ke Bank

JAKARTA-Bank OCBC NISP mengadakan sejumlah program Corporate Social Responsibilty (CSR) guna mendukung salah satu program Otoritas Jasa Keuangan (OJK) untuk memberikan literasi keuangan bagi masyarakat sekaligus mempersiapkan generasi muda untuk menghadapi pertumbuhan ekonomi yang semakin kompleks. Salah satu bentuk dukungan di awal
Thursday 29 Jan 2015, 9 : 08 pm

100 Hari Jokowi, 3 Rapor Merah, 2 Rapor Biru

JAKARTA-Tingkat kepuasaan publik terhadap pemerintahan saat 100 hari pemerintahan Jokowi merosot dibawah 45 %. Kini hanya 42.29 % publik yang menyatakan puas dengan pemerintahan Jokowi. Sedangkan mayoritas publik yaitu sebesar 53.71 % menyatakan tidak puas dengan kinerja Jokowi. Hasil survey Lingkaran Survey
Thursday 29 Jan 2015, 6 : 20 pm

Penyanyi Dangdut SOL AG Dilaporkan ke KPAI

JAKARTA-Tindak kekerasan seksual terhadap anak seakan sulit dibendung. Kali ini, perbuatan keji ini menimpa anak berusia 5 tahun bernama T. Perbuatan cabul ini diduga dilakukan oleh penyanyi dangdut dan pencipta  lagu senior berinisial SOL AG. Pada Kamis siang ini (29/1), ibu korban,
Thursday 29 Jan 2015, 2 : 19 pm

Dana PMN ke BUMN Naik Rp67,8 Triliun

JAKARTA-Pemerintah Jokowi-JK melakukan langkah berani menggelontorkan penyertaan modal negara (PMN) ke sejumlah BUMN. Berdasarkan data Kementerian Keuangan pada RAPBN Perubahan 2015, nilai PMN ke perusahaan-perusahaan BUMN membengkak hingga sebesar Rp67,8 triliun dari alokasi di APBN 2015 yang hanya Rp7,1 triliun. “Ada tambahan
Thursday 29 Jan 2015, 1 : 14 pm