APBDes

Dana Desa Lokomotif Pembangunan Nasional

PALEMBANG-Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menjelaskan pentingnya peranan Dana Desa bagi pertumbuhan ekonomi Provinsi Sumatera Selatan. “Dana desa ini adalah dana rakyat. Gunakan untuk mengurangi kemiskinan di desa. Dana Desa adalah lokomotif bagi pembangunan nasional,” kata Menkeu dalam Rapat Kerja (Raker)
Sunday 1 Mar 2020, 5 : 33 pm

Januari, Dana Desa Siap Dicairkan untuk Desa yang Memenuhi Syarat

JAKARTA-Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan (DJPK) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) telah mengubah skema penyaluran Dana Desa menjadi 40:40:20 artinya pencairan di tahap pertama 40%, tahap kedua 40% dan tahap ketiga 20%. Selain itu, Dana Desa dapat dicairkan sejak awal tahun (front loading), atau di
Tuesday 28 Jan 2020, 2 : 25 pm